Matamata.com - Kris Dayanti belum lama ini menyempatkan waktu untuk blusukan kampanye ke daerah Batu, Jawa Timur. Tak sendirian, ibunda Aurel Hermansyah ini juga ditemani oleh sang suami, Raul Lemos.
Lewat akun Instagram pribadinya, Kris Dayanti mengunggah momen saat dirinya berkunjung ke Batu. Ia tampak mengenakan kemeja merah dengan logo banteng khas PDIP dipadu celana dan high heels.
Walaupun tampil mentereng, namun Kris Dayanti rupanya tetap merakyat pada kunjungannya kali ini. Ia tak ragu menyapa dan juga tersenyum kepada warga yang bertemu dengannya.
Baca Juga:
Kris Dayanti Sibuk Main Bareng Anak dan Cucu, Barang Kecil Ini Bikin Salfok: Masya Allah
Kris Dayanti juga tak ragu duduk di emperan toko bersama beberapa perempuan. Dikenal sebagai diva tanah air, dirinya justru tak terlihat risih dan justru bersikap ramah.
Ia seolah melupakan statusnya yang merupakan seorang penyanyi dengan harta kekayaan mencapai Rp28 Miliar.
Baca Juga:
Duet Bareng Anang Hermansyah, Kris Dayanti Jadi Nostalgia Cinta Masa Lalu?
"Mampir alun-alun Kota Batu yang legendaris, apalagi menikmati pos Ketan yang populer bersama kekasih," tulisnya sebagai keterangan.
Tentunya sikap ramah Kris Dayanti ini mencuri perhatian publik dan menuai beragam komentar.
"Keren banget Mimi KD amazing sang diva cantik baik hati lagi," puji seorang warganet.
Baca Juga:
Dihujat Karena Gak Berhijab Saat Masuk Masjid, Kris Dayanti Legowo: Ya Gak Papa
"Semangat mba KD pasti menang mba di hati kami," tulis warganet lain.
"Pasangan idola," tambah warganet yang berbeda.
Berita Terkait
-
Penampilan Amora Lemos Putri KD di Tedak Siten Azura Curi Fokus: Auranya Mahal Banget!
-
Raffi Ahmad Sibuk Kampanyekan Adik Ipar Maju Pilkada 2024 Bikin Curiga: Ada Rencana Bisnis Besar di Balik Semua Ini
-
Setelah 4 Tahun Berpacaran, Akhirnya Azriel Hermansyah Lamar Sarah Menzel
-
Mudik ke Batu, Raul Lemos Gendong Baby Azura Jadi Sorotan: Mirip Banget!
-
Kris Dayanti Tak Dikenali Cucu saat Tak Pakai Make Up: Kelihatan Lebih Muda
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas