Matamata.com - Penyanyi Zayn Malik hari ini (12/1) merayakan ulang tahunnya yang ke 27.
Zayn sendiri telah terjun ke dunia musik sejak ikut audisi ajang pencarian bakat X Factor tahun 2010.
Penampilan Zayn Malik sejak kecil, audisi hingga kini jadi penyanyi solo memang banyak mengalami perubahan.
Penasaran nggak nih dengan transformasi Zayn Malik? Simak selengkapnya rangkuman Matamata.com di bawah ini :
1. Potret cilik Zayn Malik
Imut abis nih potret cilik Zayn Malik, pantes gedenya ganteng.
2. Potret audisi X Factor
Potretnya saat mengikuti ajang pencarian bakat X Factor, di sinilah ia mulai melejit jadi penyanyi.
3. Video klip pertama
Debut lagu Whats Make You Beautiful bareng One Direction, pesona Zayn Malik makin disorot. Belum berjenggot nih Zayn Malik.
4. Berambut abu-abu
Di tahun 2015, Zayn Malik keluar dari One Direction, ia pun muncul dengan rambut warna-warni bersamaan dengan debut lagu Pillowtalk.
5. Rambut gondrong
Di awal tahun 2019, Zayn Malik pamer rambut gondrong. Oke nggak nih menurutmu?
6. Ulang tahun ke 27
Di awal usianya yang ke 27, Zayn Malik ketahuan jalan bareng Gigi Hadid lagi. Cie, makin ganteng aja nih Zayn Malik!
Berita Terkait
-
Gigi Hadid dan Bradley Cooper Akhirnya Resmi Go Public, Pamerkan Kemesraan yang Curi Perhatian Dunia Hiburan
-
Niall Horan Hadirkan Aksi Panggung Ciamik, Obati Kerinduan Fans di Indonesia
-
Sisi Lain Bella Hadid yang Berani Dukung Palestina Diungkap Orang Indonesia, Maia Estianty Jadi Saksinya
-
Lirik Lagu Love Like This - Zayn Malik, Single Terbaru
-
Dua Tahun Bungkam, Zayn Malik Buka Suara Soal Perseteruannya dengan Yolanda Hadid: Demi Anak
Terpopuler
-
Kasus Korupsi Chromebook: Pihak Nadiem Makarim Bakal Seret Google ke Persidangan Tipikor
-
Kunjungan Prabowo ke Kalsel: Hambatan Lahan Sekolah Rakyat Langsung Beres!
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Agen Asuransi Teriak Pajak 'Kurang Bayar' Membengkak, PAAI Desak Kemenkeu Beri Keadilan
-
5 Rekomendasi Kulkas Tahan Lama untuk Rumah di 2026
Terkini
-
Inspiratif! Magdolin Boukhary Tekankan Transformasi Budaya dan Kepemimpinan Nilai di MEYS 2025
-
Suara Segar dari MEYS 2025: Manal Boujnir Dorong Pemuda Muslim Peduli Lingkungan
-
MEYS 2025: Nida Saithi Bicara Kepemimpinan Etis dan Literasi Hukum untuk Generasi Muda
-
Joneri Alimin Jadi Sorotan di MEYS 2025, Bicara Diplomasi Ekonomi dan Peran Pemuda Muslim
-
MEYS 2025: Pemuda Dunia Jalani Kompetisi di Makkah, Ini Daftar Pemenangnya!