Matamata.com - Pasca tayang 9 September 2022 silam, film 'Brahmastra' yang dibintangi oleh aktor ternama Shah Rukh Khan laris manis di box office India.
Berdasarkan keterangan yang diperoleh, keuntungan film 'Brahmastra' ini meraup keuntungan sebesar 3,6 miliar Rupee.
Seiring dengan kesuksesan itu, Ayan Mukerji selaku sutradara film 'Brahmastra' mengutarakan komentarnya.
Baca Juga:
Genap 3 Dekade Jadi Artis, Shah Rukh Khan Ngaku Sempat Diketawain Teman-teman
"Brahmastra adalah proyek yang sangat ambisius sejak dari awal. Saya rasa setiap karakter merepsentasikan sesuatu yang unik masing-masing," katanya.
Ayan Mukerji menilai, film 'Brahmastra' meraih kesuksesannya karena akting gemilang dari para pemain dan kru film.
"Diperankan oleh aktor dan talent terbaik di India. Kami sangat bersyukur semuanya mendukung ambisi besar ini," sambungnya.
Baca Juga:
Saif Ali Khan Bongkar Alasan Enggan Pakai Sosial Media: Banyak yang Fake
Dalam penutupnya, Ayan Mukerji pesan manis kepada Shah Rukh Khan dan sejumlah aktor lain atas keterlibatannya.
"Saya secara pribadi sangat bersyukur atas dukungan besar mereka, dan telah mengiyakan tawaran ini," pungkasnya dilansir dari The Indian Express pada Minggu (30/10/2022).
Untuk tambahan informasi, Shah Rukh Khan muncul sebagai cameo dalam film 'Brahmastra' yang tayang pada 9 September 2022 lalu.
Baca Juga:
Amitabh Bachchan Ulang Tahun ke-80, Shah Rukh Khan Kirim Pesan Manis
Akting Shah Rukh Khan maupun kontribusi nama besarnya dalam marketing film mendapat pujian dari Ayan Mukerji.
"Jika Anda benar-benar teliti, Anda akan melihat nada suara adegan itu sedikit mirip Iron-Man," katanya/
Baca Juga:
Perlakukan Penggemar Bak Raja, Attitude Shah Rukh Khan Panen Pujian
Berita Terkait
-
Ashira Zamita, Ogah Nikah Muda Karena Menjadi Saksi Kengerian Pernikahan yang Dialami Sang Kakak
-
Oka Antara yang Ambisius dan Kisahnya Menghadapi Pilkada Penuh Ketegangan
-
Totalitas Febby Rastanty di Film Wanita Ahli Neraka: Dari Adegan Berat hingga Latihan Jadi Istri yang Baik
-
Lamaran Bhisma Mulia Ditolak Keluarga Calon Istri, Apa Alasan Sebenarnya?
-
Keren! Atiqah Hasiholan Menari India di Film 'MHLI'
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Kontroversi Timnas U-23 vs Uzbekistan: Benarkah Akan Diulang?
-
5 Film Bollywood Tayang Bulan April 2024, Bertabur Bintang dari Akshay Kumar Sampai Ajay Devgn
-
Rapper Dengan 1 Juta Fans Masuk Islam, Ucap Syahadat di Masjid Raja Fahad
-
6 Film Bollywood Tayang Bulan Maret 2024, Ada yang Dibintangi Ajay Devgn Sampai Kareena Kapoor
-
5 Film Bollywood Tayang Bulan Februari 2024, Ada yang Dibintangi Aktor Ganteng Shahid Kapoor