Matamata.com - Kabar terkini dan bahagia datang dari penyanyi IU, yang dikabarkan akan hadir di acara pernikahan Jiyeon T-ara.
Tak sekadar hadir sebagai tamu undangan, penyanyi sekaligus aktris ini dikabarkan akan menjadi salah satu pengisi acara.
Melansir dari laman berita Allkpop pada Jumat (9/12/2022), IU dijadwalkan untuk mempersembahkan sebuah lagu spesial, lagu ucapan selamat untuk Jiyeon T-ara.
Baca Juga:
Sinopsis Gangnam Zombie, Jiyeon T-ara dan Ji Il Joo Bertahan Hidup dari Serangan Zombie
Jiyeon T-ara dan IU sendiri memang sudah mengenal sejak lama. Kedua penyanyi ini sudah mengenal baik dan bersahabat sejak tahun 1993.
Keduanya menjadi sahabat yang semakin dekat sejaak hadir sebagai bintang tamu di sebuah variety show. Variety show tersebut berjudul Hero Girls (2010-2011).
Tak hanya itu, keduanya juga pernah tertangkap menghabiskan waktu bersama. Atau saling memberikan dukungan untuk karya masing-masing.
Baca Juga:
5 Drama Jiyeon T-ara yang Lagi Ulang Tahun ke-29, Ada Dream High Season 2 Sampai Imitation
Terbaru ini, pada Februari 2022 lalu, Jiyeon dikabarkan menghadiri konser IU. Tak sendiri, ia hadir dengan calon suaminya, Hwang Jae Gyun dan sempat menjadi sorotan.
Video yang Mungkin Anda Sukai:
Baca Juga:
10 Perjalanan Cinta Jiyeon T-ara, Bakal Menikah dengan Hwang Jae Gyun di Tahun Ini
Jiyeon dan Hwang Jae Gyun sendiri direncanakan akan menikah padaa Sabtu (10/12/2022) mendatang. Acara pernikahan diadakan di Hotel Shilla di Seoul.
Sementara itu, Jiyeon dan kekasih atletnya, sudah menjalin hubungan asmara sejak tahun 2021. Jiyeon bahkan menyebutkan bahwa Jae Gyun adalah hadiah untuknya.
Selama menjalin hubungan, Jae Gyun disebut sebagai sosok yang membuat Jiyeon memahami apa itu arti dari kebahagiaan.
Berita Terkait
-
Rayakan Hari Ibu, Fera Muhammad Ali Persembahkan Lagu 'Jalasenastri Simfoni Negeri'
-
Band J-ROCKS dan Ragnarok Classic Ajak Gamer Bernostalgia Lewat Lagu 'Wanna Be Free'
-
Farrell Ferdio Kisahkan Romansa Masa Kinidi Single You And I
-
Kisah di Balik Lagu Terbaru Chintya Gabriella yang Bertajuk 'Ambisius'
-
Rayakan HUT Pernikahan ke-10, Raffi Ahmad Ingin Tambah Momongan
Terkini
-
Ketagihan Makan Piscok dan Nasi Padang, Lucas Wong Janji Bakal Balik Lagi ke Indonesia
-
Serba-serbi Keseruan Fancon Perdana Lucas Wong di Jakarta, dari Perform yang Emosional Hingga Main Kelereng
-
Cha Young Joo, Istri Shin Tae Yong Bikin Gemes Meski Sudah Punya 3 Anak, Kayak ABG!
-
7 Adu Peran Pemain Drama Dare to Love Me, Rom-Com Anyar L INFINITE dan Lee Yoo Young
-
8 Adu Gaya Choi Woo Sung dan Yoon Hyun Soo di Chief Detective 1958, Dua Detektif Pemula yang Tampan