Matamata.com - Baru-baru ini pedangdut Dewi Perssik dikritik netizen karena mengunggah foto bersama suaminya, Angga Wijaya.
Kritikan itu muncul karena foto mereka dianggap terlalu vulgar untuk dibagikan di sosial media, meskipun keduanya sudah resmi menjadi suami istri.
Dewi Perssik juga sempat membalas komentar pedas netizen pada foto itu.
Baca Juga:
Inilah Top 10 Artis Korea Paling Kontroversial
Selain kasus foto itu, Dewi Perssik memang rupanya kerap membagikan foto mesra bersama suaminya.
MataMata.com rangkum beberapa foto mesra Dewi Perssik dan Angga Wijaya yang menuai kontroversi.
1. Pose di atas ranjang saat Dewi Perssik menemani suaminya yang sedang sakit.
Baca Juga:
Mengenal George Melies Lewat Karya Google Doodle VR 360 Derajat
Instagram @dewiperssikreal
2. Bangun tidur mereka juga tetap eksis mesra seperti ini dong.
Baca Juga:
Sejumlah Artis Ikuti Gerakan Bhinneka Movement
Instagram @dewiperssikreal
3. Quality time ala mereka, sederhana tapi bikin baper jomblo.
Instagram @dewiperssikreal
4. Selfie dicium suami kaya gini, bahagianya Dewi Perssik.
Instagram @dewiperssikreal
5. Manja-manjaan sama suami sah, sah-sah aja kan?
Instagram @dewiperssikreal
6. Mandi bareng juga nggak papa kali kan sudah suami istri.
Instagram @dewiperssikreal
Berita Terkait
-
Wow! Dapat Gaun Seksi Seharga Rp100 Juta dan Lipstik Merah Maroon, Dewi Perssik Sumringah
-
Wow! Dewi Perssik Tampil Seksi dengan Busana Karya Desainer Ririn Rinura, Ini Dia Pose-posenya
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
-
Bahagianya Angga Wijaya, Eks Suami Dewi Perssik, Gelar 7 Bulanan Istri
-
Belum Segera Menikah, Dewi Persik Pilih Bekukan Sel Telur Antisipasi Supaya Bisa Miliki Anak Walau Usia tak Muda Lagi
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Suara Hati Wong Cilik dalam Lagu-lagu Film Ambyar Mak Byar: Saat Cinta, Musik, dan Perjuangan Menjadi Satu
-
Kerugian Miliaran Rupiah Ditanggung Ahmad Dhani Cs Imbas Penundaan Konser Dewa 19
-
Dari Relationship hingga Life Skills: Insight Berharga dari Festival of Twenties
-
Muda dan Bergerak: Pameran Moda-Modif Dipersembahkan di Galeri Rumah DAS
-
Next Generation Visinema: Michael Rainheart dan Febri Darmayanti, Wajah Baru Perfilman Indonesia Lewat 'Hutang Nyawa'