Matamata.com - Prilly Latuconsina saat ini tengah berbahagia menikmati liburan bersama dengan kekasihnya, Maxime Bouttier.
Prilly Latuconsina dan Maxime Bouttier tengah berlibur ke Pulau Dewata.
Keduanya tampak romantis dan kompak memakai setelan warna putih.
Baca Juga:
Makin Mesra, Priyanka Chopra dan Nick Jonas Dinner di Mumbai
Di sela-sela menikmati moment liburan, Prilly Latuconsina malah dituding yang tidak-tidak oleh netizen.
Gadis berusia 21 tahun ini dibilang seperti wanita hamil karena efek jumpsuit pendek yang ia pakai.
Cara jalannya pun dipermasalahkan oleh netizen.
Baca Juga:
Shaloom Razade dan Valerie Thomas Makin Akrab Selama di London
Meski dicibir sedemikian rupa, Prilly Latuconsina dan Maxime Bouttier tetap menikmati liburan mereka.
Yuk, kita intip moment romantis Prilly dan Maxime.
1. Maxime sempat membalas tudingan netizen lewat tulisan caption pada postingannya yang ia unggah hari ini, Senin (25/6/2018)
"It's sad that there are people who wants to make her sad on her own holiday. The only ones who can tell her off is her parents not you," tulisnya.
Baca Juga:
Ingat Sinetron Putih Abu-Abu? Ini 5 Potret Didi dan Viola Kini
(Sangat menyedihkan bahwa ada orang-orang yang ingin membuatnya sedih pada liburannya sendiri. Satu-satunya yang bisa memberitahunya adalah orang tuanya bukan kamu.)
Instagram @bouttier_maxime
2. Prilly Latuconsina dan Maxime Bouttier berjalan gandengan tangan di tepi pantai pasir putih. Serasi dengan pakaian mereka.
Baca Juga:
Duh Isengnya Caca Tengker, Godain Nagita Slavina Sampai Begini
Instagram @prillylatuconsina96
3. Mereka tidak hanya berdua, Prilly ditemani adiknya, Raja Latuconsina.
Instagram @prillylatuconsina96
4. Prilly tampak bahagia duduk di ujung boat.
Instagram @prillylatuconsina96
5. Haters selalu mencari-cari keburukan orang lain. Untuk Prilly Latuconsina dan Maxime Bouttier, tetap enjoy liburannya, ya!
Instagram @prillylatuconsina96
Berita Terkait
-
Diet Agak Kebablasan Sampai Beratnya Cuma 37 Kg, Prilly Latuconsina Ngaku Nyaman: Ngerasa Lebih Pede
-
Luna Maya dan Maxime Bouttier Ternyata Dicomblangi Ibu-ibu 2 Anak, Siapa?
-
Terungkap! Nagita Slavina Ternyata Comblangi Luna Maya dan Maxime Bouttier
-
Luna Maya Sampai Nangis, Maxime Bouttier Sempat Menjauh Karena Tak Mau Diatur: Dia Nggak Sreg Sama Gue
-
Pacar Brondong Minta Izin Adegan Ciuman dengan Beby Tsabina, Luna Maya Malah Minta Maxime Bouttier Pasrah
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Muda dan Bergerak: Pameran Moda-Modif Dipersembahkan di Galeri Rumah DAS
-
Next Generation Visinema: Michael Rainheart dan Febri Darmayanti, Wajah Baru Perfilman Indonesia Lewat 'Hutang Nyawa'
-
Cine-Concert Samsara: Sebuah Simfoni Cahaya dan Suara
-
Kenali Ciri-ciri Pasangan Red Flag Seperti Arya yang Diperankan Ibrahim Risyad, Jangan Sampai Terjebak dan Menyesal!
-
Identitas Sinema Asia Terjawab di JAFF 2024: Yohanna Sabet 5 Piala, Happyend Bawa Pulang Golden Hanoman