Matamata.com - Menggelar resepsi pernikahan di ruangan terbuka menjadi pilihan favorit kebanyakan pasangan pengantin.
Salah satunya menggelar pesta resepsi di ruangan. Seperti yang sudah dilakukan oleh kebanyakan selebriti Tanah Air.
Konsep pernikahan outdoor atau di ruangan terbuka juga terkesan lebih santai dan lebih intens juga tidak kaku.
Kedua mempelai juga bisa lebih leluasa menghampiri para tamu yang datang.
Hanya duduk di pelaminan menunggu disalami oleh para tamu sangat menjemukan dan melelahkan.
Menggelar resepsi di ruangan terbuka menjadi pilihan terbaik bagi para pasangan yang ingin membaur dengan para tamu.
Nah, deretan selebriti berikut ini memilih menggelar resepsi pernikahan di pinggir pantai, barangkali ada yang bisa menginspirasimu.
1. Nadine Chandrawinata dan Dimas Anggara
2. Putri Marino dan Chicco Jerikho
3. Keenan Pearce dan Gianni Fajri
4. Raisa Andriana dan Hamish Daud
5. Sammy Simorangkir dan Viviane
6. Franda dan Zamuel Zylgwyn
7. Acha Sinaga dan Andy Ambarita
Berita Terkait
-
Usai 3 Bulan Menikah, Pevita Pearce dan Mirzan Meer Gelar Resepsi
-
Gak Kaleng-kaleng, Mahalini Gaet Rossa Hingga Nia Ramadhani Jadi Bridesmaid di Bali
-
Kok Wagu? Geger Denny Caknan Cipok Bibir Bella Bonita Saat Resepsi di Ngawi: Norak Banget
-
Detik-Detik Bella Bonita Plengas-Plengos Saat Resepsi di Ngawi Viral: Diajak Foto Malah ...
-
Bangun Candi Demi Bella Bonita, Resepsi Denny Caknan di Ngawi Dipuji Super Mewah: Royal Banget
Terpopuler
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya