Matamata.com - Demam drama Korea sudah menyerang ke Indonesia sejak beberapa tahun lalu. Lewat drama Full House, Boys Before Flowers dan drama percintaan Korea Selatan lainnya.
Tak hanya dua drama itu saja, namun juga ada drama lain yang berhasil meracuni pecinta drama untuk menontonnya. Satu drama Korea yang berhasil mencuri perhatian penonton adalah Reply 1988.
Reply 1988 yang dirilis pada 2015 sendiri bercerita tentang kehidupan empat keluarga yang hidup dalam satu komplek. Reply 1988 adalah drama yang kompleks di mana menyajikan percintaan, persahabatan, keluarga, karier jadi satu.
Tak hanya alur cerita, namun pemeran di Reply 1988 pun berhasil mencuri perhatian penonton. Salah satu pemeran yang berhasil mencuri perhatian penonton adalah Jin Joo.
Jin Joo yang diperankan oleh Kim Seol adalah satu-satunya anak yang memiliki peran utama dalam drama tersebut. Ekspresinya yang lucu saat berakting membuat penonton susah move on.
Tiga tahun sudah terlewati semenjak Reply 1988, kira-kira gimana kabar Kim Seol sekarang? Yuk lihat di sini.
1. Sekarang Kim Seol sudah berusia delapan tahun.
2. Lihat saja gayanya saat berfoto, sudah lihai.
3. Kim Seol saat bersama saudara laki-lakinya, mirip nggak?
4. Cantiknya Kim Seol saat kenakan dres putih ini.
5. Selain cantik kenakan dres, Kim Seol juga terlihat lucu saat kenakan hanbok
6. Manyun aja lucu gini.
7. Meski berkarier di dunia hiburan, Kim Seol tetap bersekolah lo.
Berita Terkait
-
Bintangi Drakor 'Lovely Runner' Ep-16, Byeon Woo Seok Akui Menangis
-
Ji Chang Wook akan Datang ke Indonesia, Ini Lho yang Dirindukannya
-
Acara Ngunduh Mantu Putri Helmy Yahya di Korea Curi Perhatian, Ini Momen yang Paling Berkesan
-
Byeon Woo Seok Pacaran dengan Model Jeon Ji Su, Ini Kata Agensi
-
Beby Tsabina Pose Pakai Hanbok Banjir Pujian: Kayak di Drama Korea!
Terpopuler
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya