Matamata.com - Banyak selebriti Tanah Air yang melewati pergantian tahun 2019 bersama orang-orang tersayang. Bisa bersama keluarga, pasangan bahkan sahabat, pergi ke tempat-tempat romantis untuk malam tahun baruan.
Tentu saja mereka mengabadikan momen tersebut di Instagram. Apalagi para pasangan selebriti, baru awal tahun sudah memamerkan foto-foto kemesraan.
Bagaimana tidak bikin iri netizen yang jomblo? Berikut Matamata.com berikan potret pasangan selebriti yang mengunggah foto mesra mereka di awal tahun 2019.
1. Irish Bella
Belum lama ini, Irish Bella dilamar oleh Ammar Zoni. Kabar ini membuat penggemar turut bahagia sekaligus terkejut.
Irish Bella dan Ammar Zoni melewati pergantian tahun baru bersama di Bundaran HI, Jakarta.
Pasangan yang telah lama pacaran ini juga menghabiskan malam tahun bersama. Caesar Hito dan Felicya Angelista menjadi pasangan yang diidolakan.
Tak jomblo lagi, Joshu Suherman kini bisa pamer kemesraan di Instagram. Baru awal bulan, ia mengunggah foto mesranya bersama sang kekasih, Clairine Clay.
Tak disangka, hubungan Al Ghazali dan Alyssa Daguise bertahan lama. Mereka berdua bisa bertahan menjalani hubungan jarak jauh.
Alyssa Daguise juga kerap diajak jalan-jalan bersama keluarga Al Ghazali.
Natasha Wilona juga menghabiskan malam tahun baru bersama Verrell Bramasta. Keduanya berlibur keliling Eropa bersama kedua belah pihak keluarga.
Tag
Berita Terkait
-
Hakim Putuskan Ammar Zoni, bakal Dipindahkan dari Lapas Nusakambangan ke Jakarta
-
Bintangi Film 'Arwah', Joshua Suherman Tak Mau Ditinggal Sendirian di Lokasi Syuting
-
Dijodohkan oleh Fans, Agatha Valerie dan Antonio Beri Tanggapan soal Perannya di Sinetron 'Ketika Cinta Memanggilmu'
-
Musisi Maia Estianty Doakan Pernikahan Al Ghazali dan Alyssa Daguise, Tak Diganggu Orang Ketiga
-
Resepsi Al Ghazali dan Alyssa Daguise Usung Tradisi Barat, Maia Estianty Diajak Dansa
Terpopuler
-
Sokong Swasembada Pangan, Wamentrans Dorong Modernisasi Desa Transmigrasi di Banyuasin
-
Tangkis Pernyataan Trump, China Beberkan Data Dominasi Energi Angin Dunia
-
Pidato di WEF Davos, Prabowo Ungkap Rencana Bangun Ribuan Desa Nelayan Modern
-
Prabowo Perkenalkan Danantara di WEF Davos, Kelola Aset US$ 1 Triliun untuk Transformasi Ekonomi
-
Kementerian ESDM Kaji Dampak Pencabutan Izin PLTA Batang Toru oleh Satgas PKH
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya