Kylie Jenner. (Instagram/KyleJenner)

Matamata.com - Kalau melihat keluarga The Kardashians, kita melihat satu keluarga dengan kehidupan mewah dan nyaris sempurna. Mereka terkenal, kaya raya dan bisa melakukan hal-hal yang mereka sukai.

Hampir seluruh keluarganya dikenal luas, terutama Kendall Jenner dan Kylie Jenner. Keduanya menjadi trendsetter anak-anak muda.

Kendall Jenner sukses di dunia permodelan, sementara Kylie Jenner sukses dengan usaha produk kecantikannya. Gaya hidup mereka selalu bikin penasaran publik.

Baca Juga:
Aurel Hermansyah Incar Cowok Blasteran, Alasannya Bikin Kaget!

Meski kehidupan mereka terlihat mewah, tapi harga barang-barang mereka ini bisa di bilang tak terlalu mahal jika dibandingkan dengan kemewahan mereka.

Harga high heels milik Kylie Jenner saja setara dengan harga fashion item selebriti Tanah Air. Malah, ada yang lebih murah.

Berikut ini, Matamata.com berikan harga lima high heels Kylie Jenner.

Baca Juga:
Verrel Bramasta Bela WNA Terlantar di Depan Hotman Paris

1. Heels pita merah dari Loubotin

Harga high heels Kylie Jenner. (Instagram/@kyliejennercloset1)

Heels cantik ini cuma dibanderol dengan harga USD 585 atau sekitar Rp 8,2 juta.

2. Heels Fendi

Baca Juga:
Sebut Tak Beretika, Ria Ricis Sindir YouTuber Siapa?

Harga high heels Kylie Jenner. (Instagram/@kyliejennercloset1)

Heels lucu seperti sepatu milik Thinker Bell ini, senilai USD 700 atau sekitar Rp 9,8 juta juta.

3. Heels Sophia Webster

Harga high heels Kylie Jenner. (Instagram/@kyliejennercloset1)

Heels merek seperti nama anaknya ini, senilai USD 675 atau sekitar Rp 9,5 juta.

4. Heels hitam Loubotin

Harga high heels Kylie Jenner. (Instagram/@kyliejennercloset1)

Heels seksi milik Kylie Jenner dari Loubotin Love Me Bow ini senilai USD 450 atau senilai Rp 6,3 juta. 

5. Heels pink Loubotin

Harga high heels Kylie Jenner. (Instagram/@kyliejennercloset1)

Heels Pigalle Follies 100 Suede Pump dari Loubotin milik Kylie Jenner ini harganya USD 625 atau sekitar Rp 8,8 juta.

Load More