Matamata.com - Perjalanan karier Valentino Rossi dalam ajang pertandingan balap motor dunia memang tak perlu diragukan lagi. Prestasi yang telah ditorehkan oleh pembalap motor dunia tersebut memang patut diacungi jempol. Hingga kini, ia telah sukses membukukan 9 gelar juara dunia pada kelas 125cc, 250cc dan 500cc/MotoGP.
Seputar kehidupan pribadinya pun juga sangat menarik untuk disimak. Meskipun hingga umur 40 tahun, Rossi belum memutuskan kapan akan menikah. Kini ia dikabarkan sedang menjalin hubungan dekat dengan Model ternama asal Italia, Francesca Sofia Novello.
Sebagai penggemar berat dari pembalap berjulukan The Doctor tersebut, tentu banyak yang semakin penasaran dengan potret Novello.
Berikut Matamata.com rangkum 6 Pesona Novello, model cantik dan seksi yang berhasil menggenggam hati Valentino Rossi.
1. Dipeluk Valentino Rossi
Cantik dan seksi pantas saja Valentino Rossi jatuh hati dengan Novello ya.
2. Modis dengan sweater lengan panjang
Tatapanya Novello bikin meleleh siapa pun yang memandangnya ya.
3. Girly banget meskipun cuma pakai t-shirt dan short trousers
Senyumnya manis banget, bak bidadari turun dari langit.
4. Tampil stylish dalam balutan jaket kulit
Bergaya kasual dibalut jaket kulit berwarna hitam sambil berpose menggigit kacamata, membuat model kenamaan asal Italia ini makin seksi dan menggoda.
5. Jalan-jalan ke hutan
Duh, lirikan matanya bikin langsung terpukau siapa pun yang melihatnya.
6. OOTD paling keren
Kalau dilihat-lihat, Novella ini pintar memadukan outfit ya meskipun simple tapi terlihat kece badai.
Setelah melihat pesona Novella, kamu ngerti kan kenapa pembalap legenda Novella terpilih sebagai pujaan hati sang pembalap legend itu.
Berita Terkait
-
Nikita Mirzani Sok Akrab ke Valentino Rossi, Malah Dicuekin: Malu Banget!
-
Nikita Mirzani Dicuekin Valentino Rossi: Malunya Sampai ke Ubun-ubun
-
Momen Nikita Mirzani Tiba-tiba Nemplok Valentino Rossi tapi Dicuekin: Malunya Sampai ke Ubun-Ubun
-
Keluhkan Demam dan Tulangnya Sakit, Valentino Rossi Positif Corona
-
4 Mantan Kekasih Valentino Rossi yang Bikin Klepek-Klepek
Terpopuler
-
Seskab Teddy Ajak Umat Islam Jadikan Isra Mikraj Momentum Teguhkan Iman
-
KPK Dalami Dugaan Aliran Uang dari Biro Haji ke Ketua PBNU Aizzudin Abdurrahman
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya