Matamata.com - Maia Estianty dan Irwan Mussry, pasangan yang semakin hari semakin romantis sejak menikah. Keduanya kerap membagikan momen romantisnya saat sedang travelling berdua.
Baru-baru ini Maia Estianty dan Irwan Mussry baru saja menghadiri acara brand ternama Chanel di Shanghai, China. Seperti apa sih keseruan Maia Estianty dan Irwan Mussry?
Yuk langsung saja simak 7 momen bahagia Maia Estianty dan Irwan Mussry saat di Shanghai yang berhasil dirangkum oleh Matamata.com.
Baca Juga:
Temani Suami ke Event Bergengsi, Maia Estianty Pakai Jaket Puluhan Juta
1. Di pesawat
Ditengah hiruk pikuk pemilu 2019, Maia Estianty langsung bertolak ke China usai mencoblos.
2. Serasi
Baca Juga:
Maia Estianty Unggah Foto Suami Serius Belajar Bordir, Netizen: Mirip Abis
Setibanya di Shanghai, China, Maia Estianty dan Irwan Mussry langsung mengabadikan momen berdua. Keduanya tampil kompak dalam balutan baju dengan warna senada.
3. Belajar ngebordir baju
Maia Estianty nampak menemani sang sang suami yang sedang belajar ngebordir baju Chanel. Gemesin banget ya mereka berdua ini.
Baca Juga:
Nyoblos Siang Hari, Maia Estianty Tampil Cantik dengan Outfit Casual
4. Fashionable
Saat menghadiri acara Channel, Maia Estianty dan Irwan Mussry tampil fashionable. Irwan Mussry tampil menawan dalam balutan tuxedo hitam. Sedangkan Maia Estianty tampil anggun dalam balutan blazer dan celana motif kotak.
5. Senyum bahagia
Baik Maia Estianty dan Irwan Mussry selalu menampilkan senyum bahagia tatkala mereka sedang berdua. Manis banget kan.
6. Setia mendampingi
Sebagai istri yang baik, Maia Estianty selalu mendampingi Irwan Mussry dalam menjalankan pekerjaannya. Idaman banget nih!
7. Puitis
Irwan Mussry tak sungkan untuk mengekspresikan rasa cintanya lewat sebait kata puitis. ''A bit of an overcast but the view of Shanghai remains spectacular surely because I’m with my lovely wife @maiaestiantyreal,'' tulisnya dalam unggahan tersebut.
Berita Terkait
-
Audisi Indonesian Idol Season XIII Peserta Membludak, Maia Estianty: Di Musim Ini Banyak Cowok yang Bagus
-
El Rumi Nyoblos di TPS 025 Pondok Indah, Ini Harapannya untuk Gubenur Jakarta
-
Maia Estianty Jadi Juri Amazing Dance Indonesia: Saya Menilai Mereka dari Kelincahan dan Kreativitasnya
-
Maia Estianty Bawa-bawa Ayat Al Quran Soal Hubungan Beda Agama El Rumi dan Eca Aura
-
Digosipkan Pacaran, Maia Estianty Bongkar Status Hubungan El Rumi dan Eca Aura
Tag
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Fakta Terkuak! Ternyata Gilga Sahid Sempat Tidak Direstui Keluarga Happy Asmara!
-
Suara Hati Wong Cilik dalam Lagu-lagu Film Ambyar Mak Byar: Saat Cinta, Musik, dan Perjuangan Menjadi Satu
-
Kerugian Miliaran Rupiah Ditanggung Ahmad Dhani Cs Imbas Penundaan Konser Dewa 19
-
Dari Relationship hingga Life Skills: Insight Berharga dari Festival of Twenties
-
Muda dan Bergerak: Pameran Moda-Modif Dipersembahkan di Galeri Rumah DAS