Matamata.com - Pasangan selebriti yang menjadi idola pada zamannya, Anjasmara dan Dian Nitami membuktikan kalau hubungan asmara artis nggak selamanya setingan.
Buktinya Anjasmara dan Dian Nitami mampu membina rumah tangga hingga kini sudah 20 tahun lamanya.
Seperti diketahui Anjasmara menikahi Dian Nitami pada tahun 1999. Keduanya pun kini memiliki empat buah hati yang sudah beranjak dewasa.
Usia pernikahan semakin matang, hubungan mereka pun semakin harmonis. Bahkan hampir tak pernah rumah tangga Anjasmara dan Dian Nitami diterpa gosip miring.
Keduanya juga masih sering pamer kemesraan di Instagram masing-masing layaknya anak muda yang lagi kasmaran.
Penasaran seromantis apa Anjasmara dan Dian Nitami? Yuk kepoin!
1. Rayakan anniversary pernikahan ke-20
"One loving marriage, amazing children, many great friends, countless memories," ungkapan kebahagiaan Anjasmara bisa bersama Dian Nitami selama 20 tahun.
2. Rayakan ulang tahun Dian Nitami
Anjasmara juga masih sangat mesra dan tak mau meninggalkan kebiasaannya merayakan ulang tahun sang istri. Sweet banget nggak sih?
3. Bak masih remaja
Usia boleh bertambah tua tapi kemesraan di antara mereka nggak pernah pudar. Malah kayak masih pacaran aja ya.
4. Liburan
Mereka juga masih sering liburan berdua nih.
5. Bangun tidur
Bangun tidur aja mereka nggak malu buat tetap mesra dan diposting ke sosial media.
Langgeng terus ya Anjasmara dan Dian Nitami!
Berita Terkait
-
Temukan Ketenangan Lewat Yoga dan Lari, Anjasmara Ungkap Cara Atasi Stres di Tengah Padatnya Dunia Hiburan
-
Dian Nitami Lakukan Operasi Facelift di Usia 53 Tahun, Punya Keinginan Sejak Umur 40
-
Romantisnya Anjasmara dan Dian Nitami Rayakan 25 Tahun Anniversary, Bikin Baper!
-
Anjasmara Pamer Foto Sixpack dan Atletis di Instagram, Ini Rahasianya
-
MUI Pusat Rilis Fatwa Agar Umat Islam Nonton Film Hamka & Siti Raham (Vol 2)
Terpopuler
-
Kasus Korupsi Chromebook: Pihak Nadiem Makarim Bakal Seret Google ke Persidangan Tipikor
-
Kunjungan Prabowo ke Kalsel: Hambatan Lahan Sekolah Rakyat Langsung Beres!
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Agen Asuransi Teriak Pajak 'Kurang Bayar' Membengkak, PAAI Desak Kemenkeu Beri Keadilan
-
5 Rekomendasi Kulkas Tahan Lama untuk Rumah di 2026
Terkini
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
5 Rekomendasi Kulkas Tahan Lama untuk Rumah di 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya