Matamata.com - Lagi kumpul bareng sobat terus bingung mau ngapain? Kamu bisa banget loh nonton film bareng-bareng di rumah.
Selain film tentang persahabatan, kamu juga bisa pilih film remaja tentang band buat ditonton barengan nih.
Nggak cuma menghibur aja, kamu juga bisa ndengerin lagu-lagu asik di deretan film yang akan diulas Matamata.com.
Baca Juga:
Nonton yuk, 4 Film Indonesia yang Diadaptasi dari Korea Selatan
Berikut 5 film tentang band:
1. Suck Seed
Film Thailand yang satu ini menceritakan tentang persahabatan remaja SMA yang berawal dari pembentukan band nih. Nggak cuma itu, kamu juga akan menikmati kisah cinta dari anggota band tersebut.
Baca Juga:
5 Rekomendasi Film Barat Romantis yang Wajib Kamu Tonton, Bikin Mewek!
2. Yo Wis Ben
Kalau film Yo Wis Ben, menceritakan tentang perjuangan Bayu agar bisa jadi siswa populer di Sekolah dan menggaet hati Susan. Demi mencapai tujuannya tersebut, Bayu pun membentuk band bareng gengnya.
Baca Juga:
5 Fakta Makmum The Movie yang Diadaptasi dari Film Pendek Terlaris
Tahu kan Band Queen yang legendaris itu? Film ini menceritakan tentang band legendaris tersebut. Bagaimana perjuangan mereka hingga berada di titik puncak ketenaran.
4. Camp Rock
Film yang dibintangi oleh Jonas Brothers dan Demi Lovato ini menceritakan tentang band bernama Connect 3 yang bertemu dengan sosok Mitchie yang memiliki suara amat bagus. Sebuah cerita cinta pun tumbuh antara Shane Gray dan Mitchie.
5. Sing Street
Film berjudul Sing Street ini menceritakan soal remaja laki-laki yang melewati tahun 80-an dan ingin bebas dari kedua orangtuanya. Seorang laki-laki ini juga menulis lagu, membentuk band dan membuat video klip bersama teman-temannya.
Mana nih film tentang band yang ingin kamu tonton bareng sobat?
Berita Terkait
-
Band J-ROCKS dan Ragnarok Classic Ajak Gamer Bernostalgia Lewat Lagu 'Wanna Be Free'
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Selamat! Band Lyla Rilis Album Baru, Usai 8 Tahun Vakum Berkarya
-
Kabar Duka! Ibunda Andro Nidji Meninggal Dunia karena Komplikasi Diabetes
-
Skandal Keluarkan Mini Album Dengar, Jadi Pengantar Album Penuh Mendatang
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Suara Hati Wong Cilik dalam Lagu-lagu Film Ambyar Mak Byar: Saat Cinta, Musik, dan Perjuangan Menjadi Satu
-
Kerugian Miliaran Rupiah Ditanggung Ahmad Dhani Cs Imbas Penundaan Konser Dewa 19
-
Dari Relationship hingga Life Skills: Insight Berharga dari Festival of Twenties
-
Muda dan Bergerak: Pameran Moda-Modif Dipersembahkan di Galeri Rumah DAS
-
Next Generation Visinema: Michael Rainheart dan Febri Darmayanti, Wajah Baru Perfilman Indonesia Lewat 'Hutang Nyawa'