Matamata.com - Memang susah sih mengelak pesona Iqbaal Ramadhan bahkan saat ia sedang santai bermain dengan kucing seperti di video yang baru-baru ini beredar.
Tampak pemeran Minke di Film Bumi Manusia ini memangku kucing berbulu putih.
Menurut keterangan akun yang mengunggah video itu, momen itu terjadi di sela-sela syuting Bumi Manusia.
"Saat santai di sela sela Shooting menyempatkan diri bermain dengan Kucing yah @iqbaal.e," tulis akun @falconmovie.fanbase.
Iqbaal pun tampak mengagumi kucing tersebut hingga menatapnya penuh kasih.
Kocaknya saat si kucing mulai nyaman di pangkuan Iqbaal Ramadhan, ia malah bercanda menyuruh si kucing 'netek' padanya.
Sontak aksi Iqbaal bikin orang di sana tertawa lepas.
Ternyata video itu juga mendapatkan respons kocak dari netizen.
Kayak netizen satu ini, menurutnya Iqbaal menatap kucing itu penuh cinta.
"Cuma iqbal emang, yang natep kucing kek natep cinta sejati, dalem gitu," komentar netizen bapar.
"Lucu amat yang megang kucingnya," goda netizen.
"Kucingnya lucu, jadi pen bawa pulang yang megang kucingnya deh wkwk," fans Iqbaal yang nggak kalah baper.
"Seketika ingin menjadi kucing itu," komentar netizen yang juga baper.
Berita Terkait
-
Debut Iqbaal Ramadhan Jadi Produser, Ini Sinopsis Film Perayaan Mati Rasa
-
Ada Asnawi Mangkualam, Ini 10 Pria yang Pernah Dekat dengan Steffi Zamora
-
8 Potret Wisuda Iqbaal Ramadhan dari Monash University, Gayanya Kece Badai
-
Nyanyi Lagu Justin Bieber Pakai Syal Palestina, Iqbaal Ramadhan Minta Maaf
-
Suara Iqbaal Ramadhan Banjir Nyinyiran Saat Nyanyi Di Panggung: Ganteng Menutupi Segalanya
Terpopuler
-
Dukung Program Makan Bergizi Gratis, 35 Kampung Nelayan Modern Rampung Januari Ini!
-
Zulhas: Penurunan Harga Pupuk Bersubsidi 20 Persen Adalah Sejarah Baru bagi Petani
-
Kasus Korupsi Chromebook: Pihak Nadiem Makarim Bakal Seret Google ke Persidangan Tipikor
-
Kunjungan Prabowo ke Kalsel: Hambatan Lahan Sekolah Rakyat Langsung Beres!
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
Terkini
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
5 Rekomendasi Kulkas Tahan Lama untuk Rumah di 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya