Matamata.com - Aryo Wahab dan teman-temannya di The Dance Company gemar bersepeda. Bahkan mereka naik sepeda lho untuk menuju lokasi manggung di luar kota.
"Hampir setiap manggung, bahkan sampai konser ke Bandung aja kita bisa naik sepeda. Kita pengen lebih cepet aja, waktunya lebih berkualitas," kata Aryo Wahab ditemui di Djakarta Theater, Jakarta Pusat, Senin (7/10/2019) malam.
Ayah 3 anak ini mengatakan, olahraga sepeda sudah digelutinya sejak 5 tahun lalu. Berawal dari, Nugie, rekannya di band yang lebih dulu menyukai sepeda.
"Udah sekitar 4 sampai 5 tahun, aku ya. Kalau Nugie sudah lama, aku sepeda gara-gara Nugie kan," ujar dia.
Menurut Ario, dengan bersepeda, mereka dapat berolahraga sambil bekerja. Bahkan olahraga bersepeda sudah menjadi bagian dari band The Dance Company.
"Itu kebersamaan kita juga, itu part of the show, kebahagian kita, kebahagian kan kita create sendiri kan," kata Aryo Wahab. [Evi Ariska]
Berita Terkait
-
Artika Sari Devi dan Puteri Indonesia 2024 Gelar Acara Buka Puasa Bersama
-
Ngakak, Sedah Mirah Ngebut Naik Sepeda Bikin Paspampres Pontang-Panting Lari Kencang di Belakang!
-
Naik Sepeda Pakai Sandal Jepit, Penampilan Shandy Aulia Kayak ABG
-
Fadel Islami Rela Lari-larian Ajari Anak Naik Sepeda: Luar Biasa Telaten!
-
Cover-an Lagunya di YouTube Dicuri, Pongki Barata Beri Peringatan
Terpopuler
-
Negara Gugat Enam Korporasi Rp4,8 Triliun Terkait Kerusakan Lingkungan di Sumatera Utara
-
Transisi Kelembagaan Kemenhaj Capai 90 Persen, Layanan Haji Dipastikan Tanpa Jeda
-
Seskab Teddy Ajak Umat Islam Jadikan Isra Mikraj Momentum Teguhkan Iman
-
KPK Dalami Dugaan Aliran Uang dari Biro Haji ke Ketua PBNU Aizzudin Abdurrahman
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya