Matamata.com - Persoalan di dalam hidup memang harus dihadapi dengan tegar. Namun, ada beberapa orang yang ternyata tak sanggup menghadapinya, termasuk para artis tanah air.
Bahkan, ada deretan artis yang niat bunuh diri karena tak sanggup menghadapi persoalan hidupnya.
Untungnya, ada beberapa hal yang membuat mereka tak jadi melakukan hal tersebut.
Ada siapa aja? Berikut rangkumannya yang telah Matamata.com :
1. Verrell Bramasta
Verrell Bramasta juga salah satu artis yang sempat berniat untuk bunuh diri. Hal ini ia ungkap dalam channel YouTube Abidzar Al Ghifari. Putra Venna Melinda ini mengaku hampir ingin bunuh diri karena persoalan pribadi.
2. Angela Lee
Kasus hutang miliaran rupiah yang menghadapinya sempat membuat Angela Lee ingin bunuh diri. Tak sendiri, bahkan ia mengajak sang suami dan anak-anaknya.
3. Arumi Bachsin
Sosok istri Emil Dardak ternyata pernah jadi salah satu artis yang berniat untuk bunuh diri. Cintanya dengan Miller sempat tak direstui dan membuatnya kalap. Untung saja perseteruannya dengan orang tua dimediasi oleh kak Seto.
4. Andika Mahesa
Persoalan yang dihadapi oleh Andhika Mahesa seperti narkoba hingga kisah cinta yang selalu gagal mengarahkannya ingin bunuh diri. Sosok Doddy Kangen Band menjadi sahabat yang menolong Andhika saat mencoba bunuh diri.
5. Angelina Sondakh
Saat suaminya meninggal dunia, Angelina Sondakh juga dihadapkan pada permasalahan korupsi yang menimpanya. Saat itu, Angelina Sondakh menyatakan sempat berniat untuk bunuh diri dalam nota pembelaan di sidang kasus korupsinya saat itu.
6. Yulia Rachman
Mantan istri Demian menjadi salah satu yang tak sanggup menahan persoalan hidup. Ia pun sempat berniat untuk bunuh diri karena diselingkuhi oleh Demian. Saat itulah ia sempat berpikiran untuk bunuh diri dan tak percaya Tuhan. Namun, peristiwa ini jadi titik balik dirinya untuk bangkit dari permasalahan yang dihadapi.
Catatan Redaksi: Hidup seringkali sangat sulit dan membuat stres, tetapi kematian tidak pernah menjadi jawabannya. Jika Anda atau seseorang yang Anda kenal sedang mengalami masa sulit dan berkecederungan bunuh diri, sila hubungi dokter kesehatan jiwa di puskesmas atau rumah sakit terdekat.
Bisa juga Anda menghubungi LSM Jangan Bunuh Diri melalui email janganbunuhdiri@yahoo.com dan telepon 021 9696 9293. Ada pula nomor hotline Halo Kemkes 1500-567 yang bisa dihubungi untuk mendapatkan informasi di bidang kesehatan 24 jam.
Berita Terkait
-
Esther Yu Bangga Didapuk jadi 'International Global Ambassador Vision+ dan iQIYI'
-
Resmi! Sabrina Chairunnisa Gugat Cerai Deddy Corbuzier
-
Doddy Irawan Bangga! 'Rempeyek Yekiko' Produksinya, jadi Langganan Artis hingga Menteri
-
Ammar Zoni Masih Jalani Hukuman di Lapas Cipinang, Kasus Tambahan Bukan Temuan Baru
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya