Matamata.com - Uya Kuya mengaku selama berada di Amerika Serikat, gaya rambut barunya sempat menjadi sorotan.
"Nggak ada (yang beda). Paling yang unik, saya liburan kemarin dibikin ribet sama rambut aja," ujar Uya Kuya saat ditemui di kawasan Kapten P Tendean, Jakarta Selatan, Selasa (7/1/2020).
Kini, Uya Kuya mengubah rambut menjadi Dreadlocks. Menurutnya, banyak orang yang memuji gaya rambutnya itu mirip seperti Travis Scott.
"Gara-gara rambut saya begini, saya ditanya orang mulu, 'Keren banget rambut lo, hey man your hair is sick, amazing'. Jadi banyak yang tanya, 'Buatnya di mana?' dan pada muji-muji, ada kali ratusan orang," jelasnya.
Meski gaya rambut Dreadlocks telah umum di masyarakat, Uya Kuya rupanya sedikit memodifikasi tampilannya. Dia menyambung rambutnya dengan warna biru terang dan mengikat ujungnya dengan manik-manik berhuruf.
Alhasil, bapak dua anak ini pun banyak dimintai foto bareng warga di sana.
"Banyak (dimintain foto), ada yang minta fotoin, ada yang bilang bikinnya di mana. Ini konsep unik, makanya orang-orang pada suka gitu kan, karena bukan cuman Dreadlocks tapi diiket-iket ke atas juga, kombinasi warnanya mereka bilang suka," tutupnya.
Berita Terkait
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
AHY Tegaskan Infrastruktur Transportasi Siap Sambut Lonjakan Mobilitas Libur Nataru
-
5 Pilihan Hotel Terbaik di Bugis Singapura Untuk Liburan Terbaik!
-
Uya Kuya dan Sherina Sepakat Damai soal Polemik Kucing
-
Sudah Dinonaktifkan! Publik Desak Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya Mundur dari DPR
Terpopuler
-
Negara Gugat Enam Korporasi Rp4,8 Triliun Terkait Kerusakan Lingkungan di Sumatera Utara
-
Transisi Kelembagaan Kemenhaj Capai 90 Persen, Layanan Haji Dipastikan Tanpa Jeda
-
Seskab Teddy Ajak Umat Islam Jadikan Isra Mikraj Momentum Teguhkan Iman
-
KPK Dalami Dugaan Aliran Uang dari Biro Haji ke Ketua PBNU Aizzudin Abdurrahman
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya