Matamata.com - Siapa yang masih ingat dengan duo gemas di sinetron Buku Harian Baim?
Salah satu pemerannya ada Nizam Hasan yang berperan sebagai kakak Ibrahim Khalil Alkatiri.
Jika dulu Nizam dikenal dengan pipinya yang chubby, Nizam remaja justru kian memesona kayak pangeran Arab.
Penasaran kan seperti apa potret baru Nizam Hasan?
Berikut MataMata.com rangkum, 5 potret anyar Nizam Hasan yang buat kamu pangling.
Cekidot!
1. Masa kecil
Nah, ini dia kenangan masa kecil Nizam Hasan yang sangat menggemaskan.
2. Berumur 14 tahun
Kini, Nizam Hasan diketahui telah beranjak ABG lho.
3. Ketemu Denny Cagur
Duh, Denny Cagur dan istrinya aja sampai pangling dengan perubahan Nizam Hasan.
4. Punya YouTube
Tenang, buat ngobatin rasa kangen penggemar Nizam Hasan juga memiliki akun YouTube yakni Nizam Hasan Official.
5. Ganteng maksimal!
Kenakan atasan polos dipadukan celana jeans, paras Nizam Hasan semakin memesona deh.
Berita Terkait
-
10 Potret Terbaru Baim Cilik, Jadi Sorotan usai Reuni dengan Raffi Ahmad
-
Raffi Ahmad Bongkar Kelakuan Baim Cilik saat Syuting: Kamera Rolling Malah Kebelet Pipis
-
7 Potret Terbaru Nizam Hasan, Kembali Reuni Bareng Raffi Ahmad dan Baim Cilik
-
Lama Tak Terdengar, Baim Cilik Kini Jadi Pengusaha Muda Berhati Mulia
-
Berduka, Mantan Artis Cilik Nizam: Selamat Jalan Mimih
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya