Matamata.com - Tagihan listrik melesat dari PLN sempat membuat masyarakat ramai berkomentar, termasuk Tompi.
Punya beberapa tempat yang tak terpakai dan terhuni selama Covid 19, Tompi kaget saat menerima tagihan listrik.
Bagaimana tidak, tak pakai listrik Tompi harus mengeluarkan biaya Rp 2 juta.
Cuitan Tompi untuk PLN pun lantas viral dan trending Twitter. Berikut rangkumannya oleh Matamata.com di bawah ini :
1. Beri info ada tarif minimum yang dibayarkan.
@dr_tompi : "Pada tahu gak , kl PLN itu ternyata : ada tarif minimum yg harus dibayarkan meski gak ada pemakaian ( kecuali sistem prepaid / token isi ulang). Nah kasus di gw ternyata harus bayar 2.1 jt per bulan meski gak dipake. Yg disayangkan adalah hal2 bgini “kurang terinfokan “ di awal
2. Minta penjelasan petugas lapangan PLN.
@dr_tompi : "Barusan ketemuan ama petugas lapangan PLN, mereka jelaskan hal-hal yang menurut saya di jelaskan diawal berlangganan secara gamlang. PUBLIK harus tau hak dan kewajibanya. Sehingga tdk terkesan negatif saat ada kasus salah hitung,"
3. Tagihan minimum capai Rp 2 juta.
@dr_tompi : "Untuk kasus saya kemarin : yang satu salah hitung , satunya ternyata Kena minimum bayar 2.1 jt per bulan meski tempat tutup. Meski ada mekanisme kompensasi, namun selama ini tidak terinformasikan dengan baik."
4. Meminta PLN lebih banyak beri komunikasi.
@dr_tompi : "Saya rasa PLN perlu memperbaiki KOMUNIKASI PUBLIK nya dan lebih lugas / gamblang dalam penjelasan,"
5. Kesal dinyinyir netizen.
@dr_tompi : "Dan aku pun mendadak jadi kampret ... hanya karena mengkritik yang nggak beres. enak juga. Gini ya, jangan hanya karena kita mendukung seseorang lantas kentut orang itu kita klaim wangi surga, eeknya laksana kue coklat ! JANGAN,"
Gimana nih kalian lihat tagihan listrik Tompi sampai Rp 2 juta? Setuju nggak nih dengan cuitan Tompi?
Berita Terkait
-
Tompi Jelaskan Kondisi Medis Mata Gibran dan Kritik Stand-Up Comedy Pandji Pragiwaksono
-
Tompi Meradang ke Tim Atta Halilintar usai Jadi Korban Konten Pamer, Singgung soal Makhluk Bodoh
-
Terbaru Andika Kangen Band, Ini 7 Musisi Nikah dengan Dokter
-
Ustaz Solmed Kalah? Dokter Tompi Pamer Rumah Mewah Seharga Rp100 Miliar, Bak Museum
-
Ustaz Solmed Lewat, Tompi Spill Rumah Mewahnya yang Seharga Rp100 Miliar
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya