Matamata.com - Di awal tahun 2010-an, musik Indonesia mulai bergeser dari grup band jadi girlband dan boyband.
Di momen tersebut pun ramai bermunculan girlband mulai dari Cherrybelle, Princess, Blink, JKT48 dan masih banyak lagi.
Ada yang masih eksis hingga sudah fokus ke rumah tangga, siapa aja nih mantan girlband yang kini berhijab?
Matamata.com telah merangkumkan di bawah ini :
1. Inara Rusli
Sebelum mantap berhijrah, Inara Rusli yang pernah bergabung dalam girlband Bexxa memilih untuk pakai cadar. Ia pun kini lebih banyak fokus pada rumah tangganya.
2. Anisa Rahma
Anisa Rahma pun kini makin memikat dalam balutan hijab. Meski begitu, istri Anandito Dwi ini pun masih eksis di dunia entertainment lewat solo karier hingga jadi presenter.
Setelah lulus dari JKT48, tak lama Melody Laksani memilih untuk menggunakan hijab. Artis cantik ini juga sempat meraih artis hijab paling fashionable dari ajang penghargaan fashion artis.
4. Sivia Azizah
Belum lama pasca girlband Blink bubar, Sivia Azizah diketahui telah mantap berhijab. Ia pun kerap berekspresi dengan deretan gaya hijab SWAG yang memikat.
5. Ana Octarina
Ana Octarina sebelumnya debut bareng girlband Princess bareng Alika Islamadina, Elma Agustin, Rachel Octavia hingga Danita Vinarosa. Namun, tak lama terdengar kabarnya kini Ana Octarina memilih untuk pakai hijab. Memikat banget ya?
Sosok cantik yang pernah gabung dalam JKT48 ini memilih pakai hijab. Ia pun akhirnya keluar dari girlband yang membesarkan namanya tersebut. Tak lama ia menikah dan mengurus keluarga kecilnya.
7. Sindy Havresthino
Dulunya gabung dalam girlband Princess, kini si cantik Sindy Havresthino juga telah memutuskan menutup auratnya. Saat ini, Sindy lebih memilih untuk bersolo karir hingga memperdalam ilmu agama Islam.
Itu tadi tujuh mantan member girlband yang kini berhijab, ada idolamu nggak nih?
Berita Terkait
-
10 Potret Putri Anisa Rahma Pakai Baju Kembar, Gemes Banget
-
Datangi Akikah Anisa Rahma, Alvin Faiz dan Henny Rahman Dicap Salah Kostum
-
Alvin Faiz dan Henny Rahman Diledek Salah Kostum ke Akikah Anisa Rahma: Kayak Mau Ngelayat
-
8 Momen Akikah Anak Kembar Anisa Rahma, Jadi Momen Reunian Cherrybelle
-
7 Potret Anisa Rahma Momong Anak Kembar, Berasa kayak Mimpi
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya