Matamata.com - Nagita Slavina dikenal sebagai selebriti kaya raya. Sebelum menikah dengan Raffi, ia adalah anak konglomerat.
Usai menikah, kekayaannya semakin meningkat karena membangun beragam bisnis bersama sang suami. Gaya hidupnya sangat glamour dan suka membeli barang-barang kelewat mahal.
Apa saja ya barang-barang mahal yang dimiliki ibunda Rafathar itu? Langsung intip artikelnya di bawah ini.
1. Kipas tangan
Kipas tangan dinilai punya harga yang murah. Berbeda dengan Nagita Slavina. Ia memilih membeli kipas tangan seharga Rp1.900.000.
Saat berlibur ke Sumba, wanita yang akrab disapa Gigi itu menenteng kipas tangan bermotif semangka. Meski sangat kecil, tak disangka harganya begitu fantastis.
2. Masker
Mengingat pandemi masih mewabah, Gigi selalu ke mana-mana memakai masker. Bukan masker murahan, Gigi memilih membeli masker yang harganya tak masuk akal.
Ia sering terciduk memakai masker mahal. Satu kotak masker yang dibeli Gigi itu berisi 10 buah dihargai hampir Rp500 ribu. Artinya satu maskernya seharga Rp50 ribu. Kabarnya masker tersebut adalah masker sekali pakai.
3. Catok rambut
Untuk menjaga rambut tetap rapi dan lurus, Nagita tentu punya catok rambut. Bukan catok rambut yang harganya hanya ratusan ribu.
Nagita punya catok rambut yang diketahui harganya sampai Rp7 juta rupiah. Hal itu membuat netizen terheran-heran.
4. Kaos oblong
Beberapa waktu lalu, Nagita Slavina tampil santai pakai kaos oblong berwarna putih. Disebut netizen punya desain norak, ternyata harga kaos tersebut sangat mahal.
Terlihat dalam akun Instagram @fashion_nagitaslavina, harga kaos tersebut mencapai Rp21.100.000. Sontak netizen terkejut melihat harga kaos oblong itu.
Berita Terkait
-
Peduli Bencana Alam di Sumatera, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Kirim Bantuan Rp15 Miliar
-
Beri Hadiah Ratusan Juta, Raffi Ahmad dan Nagita Gandeng Legenda Sepak Bola Italia di 'Padel Wars'
-
Raffi Ahmad dan Thariq Halilintar Juara Umum Padel 'TOSI 2025': Berkat Doa Istri
-
Amy Qanita Dukung Penuh Raffi Ahmad dan Menantunya Berkarier di Politik
-
Tren Dediphobia Viral, Anak Raffi Ahmad Ikut Tantangan: Dedi Mulyadi Tanggapi Keinginan Rafathar
Terpopuler
-
Menhan Sjafrie Kunjungi Pakistan, Bahas Kerja Sama Pendidikan Militer dan Forum JDCC
-
Bella Graceva dan Zikri Daulay Bintangi Film 'Pohon Waru', Kisahkan Iblis Perenggut Jiwa yang Malang
-
Sah! Kilang Balikpapan Kini Terintegrasi Pipa Gas 78 Km, Langkah Nyata Menuju Swasembada Energi
-
Megawati: Pilkada Lewat DPRD Khianati Reformasi dan Putusan MK!
-
Pecah Telur Sejak 2014! Margin Bulog Naik Jadi 7 Persen demi Beras Satu Harga
Terkini
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya
-
Bukan Sekadar Viral, IMPACT Ajak Kreator Indonesia Bangun Warisan Bisnis Berkelanjutan