Matamata.com - Tak semua artis tanah air memilih gaya hidup mewah dan menghamburkan uang untuk fasilitas rumah. Ada yang tetap memilih tinggal di rumah sederhana.
Bahkan, ada beberapa artis yang memilih tinggal di rumah sederhana dan terletak di gang sempit. Penasaran nggak nih kayak apa penampakan rumah sederhana artis?
Simak langsung selengkapnya rangkuman Matamata.com di bawah ini :
Memiliki banyak subscribers di Youtube, Rahmawati Kekeyi memilih masih tinggal di rumah sederhana milik orangtuanya di Nganjuk, Jawa Timur. Rumah Kekeyi terlihat di pinggir jalan dengan nuansa sederhana.
Rumah Kekeyi memiliki bagian depan bernuansa hitam putih. Rumahnya ini juga memiliki halaman luas buat peliharaannya.
2. Ucok Baba
Sukses jadi komedian ternyata nggak membuat Ucok Baba lantas menghamburkan uang buat rumah gedongan. Kini merambah ke dunia Youtube, Ucok Baba pun beberapa kali memperlihatkan rumahnya.
Rumah Ucok Baba sendiri memiliki nuansa warna kuning dengan desain simpel. Kelihatan sederhana namun tetap nyaman ya.
3. Mpok Atiek
Mpok Atiek yang kini masih eksis di dunia hiburan juga memilih hidup di rumah sederhana. Rumahnya bernuansa simpel dengan banyak furnitur dari kayu.
Ia pun sempat memperlihatkan kamar tidurnya yang tak terlalu luas namun nyaman. Rumah sederhana Mpok Atiek tetap terlihat nyaman karena sangat rapi.
4. Bang Sapri
Bang Sapri kini dikenal sebagai salah satu komedian yang terkenal. Ia kerap tampil di beberapa program TV tanah air.
Meski makin tenar, Bang Sapri memilih untuk tinggal di rumah sederhana. Bahkan, rumah sederhana Bang Sapri berada di gang sempit.
5. Opie Kumis
Opie Kumis juga memilih tinggal di rumah sederhana dengan banyak kandang hewan. Rumah Opie Kumis sendiri tak memiliki halaman luas, namun penuh dengan binatang peliharannya nih.
Itu tadi lima penampakan rumah sederhana artis. Meski sederhana, namun tetap nyaman ya.
Berita Terkait
-
Dihujat Mirip Kekeyi oleh Netizen, Aurel Hermansyah Balas Menohok: Kukira Manusia, Ternyata Setan Kak
-
5 Sumber Kekayaan Kekeyi yang Bikin Minder, Cuan Terus!
-
10 Potret Rumah Sederhana Artis Setelah Tak Lagi Syuting, Ada yang Pulang Kampung dan Bertani
-
15 Potret Artis Tanah Air Saat SD, Agnez Mo Cantik Sejak Kecil, Ari Lasso Bikin Gemes!
-
Viral Video Kekeyi Peluk Mesra Cowok saat Puasa Ramadan, Auto Dihujat: Astaghfirullah Kok Gak Malu
Terpopuler
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya