Matamata.com - Anak Raisa, Zalina Raine Wyllie meski punya darah blasteran Australia dari Hamish Daud, ternyata diajari untuk memanggil Hamish dengan sebutan bapak.
Ini terlihat dari postingan Raisa Andriana pada Senin (19/1/2021).
Pelantun Mantan Terindah ini mengunggah foto Zalina dan Hamish sedang berjalan-jalan di pantai.
Ia pun menuliskan caption untuk mendeskripsikan foto yang dipostingnya itu.
"Bapak, Zalina dan "luuuuth"," tulis Raisa.
Hamish juga terlihat meninggalkan komentar dengan emoji love warna biru dan lumba-lumba.
"'Naa' mau lihat 'bak' di 'luuuth'," tulis Hamish menirukan omongan Zalina yang masih belum lancar.
Namun siapa sangka netizen malah salah fokus dan menyoroti panggilan Zalina ke Hamish Daud.
Pasalnya di masa kini, sudah jarang yang manggil bapak. Bisanya lebih sering ayah, papa, papi hingga daddy.
"Bapak, sederhana sekali," komentar netizen.
"Suka panggilan "Bapak".. udah mulai jarang sekarang ini.. Bapak Hamish. Zalina gemesss," komentar netizen lain.
"Keren banget panggilannya Bapak," netizen salut.
"Bapak rasa papi," celetuk yang lainnya mengingat Hamish sendiri punya darah blasteran Indonesia - Australia.
Berita Terkait
-
Wow! Diva Ramaniya Hadirkan Lagu 'Tempat Berlabuh', Suaranya Mirip Raisa
-
Terungkap! Raisa Gugat Cerai Hamish Daud karena Dugaan Perselingkuhan
-
Raisa dan Dunia Musik Indonesia Berduka, Ricky Siahaan Gitaris Seringai Tutup Usia Usai Tampil di Jepang
-
Wow! Raisa Bakal Duet dengan Raja Dangdut Rhoma Irama: Lihat Kejutannya Seperti Apa?
-
Rayakan HUT SCTV ke- 34 Crash Adams Mantap Berkolaborasi, Iwan Fals: Nanti Ada Lagu Saya yang Berbahasa Inggris
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya