Matamata.com - Spin-off live action dari film One Hundred and One Dalmatians menjadi salah satu yang ditunggu. Yap, ialah Cruella yang bakal tayang di bulan Mei 2021 mendatang.
Karakter Cruella de Vil sendiri dibawakan oleh Emma Stone. Dari trailer yang tayang, Cruella de Vil terlihat amat totalitas diperankan oleh aktris cantik ini.
Matamata.com pun telah merangkumkan sinopsis Cruella di bawah ini :
Baca Juga:
Sinopsis Film When They See Us, Diskriminasi Hukum Remaja Kulit Hitam
Film ini bermula dari seorang gadis bernama Estella yang pintar dan kreatif. Ia memiliki niat untuk terkenal karena hasil karya desainnya.
Estella yang sejak usia 12 tahun menjelajahi kota London berteman dengan dua orang pencuri. Estella dan dua orang pencuri tersebut pun hidup di Kota London.
Bakat Estella di dunia mode rupanya mencuri perhatian Baroness von Hellman. Hubungan keduanya sangat menarik dan membuat Estella berubah menjadi Cruella de Vil yang ingin balas dendam.
Baca Juga:
Sinopsis Patriots Day, Mark Wahlberg Bongkar Teror Pengeboman
Semenjak saat itu juga, Cruella de Vil mulai terobsesi dengan kulit anjing, terlebih pada dalmatian. Kisah mengapa Cruella de Vil membenci anjing dalmatian pun akan dijelaskan di film ini.
Siap nonton Cruella de Vil yang kejam? Kamu bisa streaming di Disney Hotstar pada 28 Mei 2021 mendatang.
Baca Juga:
Tayang di Netflix, Sinopsis American Psycho yang Dibintangi Christian Bale
Berita Terkait
-
Film Barbie Cetak Rekor Sebagai Film Terlaris, Kalahkan Avangers!
-
Sudah Tayang! Ini Link Download One Piece Live Action Full Episode Sub Indo
-
Jadwal, Link, dan Sinopsis One Piece Live Action di Netflix
-
Film Barbie Sukses Besar, Margot Robbie Bakal Dapat Gaji Rp765 Miliar
-
Dandan Bak Barbie, Celine Evangelista Justru Dibandingkan dengan Yuki Kato: Cantik Tapi..
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Kerugian Miliaran Rupiah Ditanggung Ahmad Dhani Cs Imbas Penundaan Konser Dewa 19
-
Dari Relationship hingga Life Skills: Insight Berharga dari Festival of Twenties
-
Muda dan Bergerak: Pameran Moda-Modif Dipersembahkan di Galeri Rumah DAS
-
Next Generation Visinema: Michael Rainheart dan Febri Darmayanti, Wajah Baru Perfilman Indonesia Lewat 'Hutang Nyawa'
-
Cine-Concert Samsara: Sebuah Simfoni Cahaya dan Suara