Matamata.com - Penyanyi lagu religi Opick merilis karya terbaru berupa mini album, Wahai Pemilik Jiwa jelang Ramadan. Indahnya Ramadhan adalah salah satu judul lagu religinya.
Opick menciptakan lagu Indahnya Ramadhan bernuansa ceria. Musiknya mengandung lirik yang mengandung amalan di bulan suci. Ini juga menjadi muhasabah diri, mensyukuri diberikan umur panjang bertemu Ramadan di tahun ini.
"Indahnya Ramadan, ini bener-bener karunia. Ada tadarus, tarawih, ruang berbagi sedekah," kata Opick dalam jumpa pers virtual, Kamis (8/4/2021).
Penasaran seperti apa liriknya, simak berikut ini yuk biar bisa nyani bareng.
Marhaban Ramadhan Marhaban Ramadhan
Marhaban, Marhaban, Marhaban
Marhaban Ramadhan Marhaban Ramadhan
Marhaban, Marhaban, Marhaban
Puasa Ramadhan telah datang kembali
Langit bumi bintang pun menari
Wajah-wajah bahagia menyambut gembira
Bulan penuh berkah
Bulan penuh dengan ampunan-Nya
Bersyukurkah hati padaMu ya Robbi
Ramadhan yang indah kutemui
Air mata bahagia di bulan karunia
Bulan penuh cinta, bulan dengan berjuta cahaya
Menahan diri, bangun malam, shalat dan mengaji
Hari-hari tadarus, tarawih berbagi
Indahnya Ramadhan bulan penuh dengan kasih sayang
Ramadhan ramadhan karunia sang Maha Penyayang
Ramadhan ramadhan bulan tanpa benci dan dendam
Ramadhan ramadhan bulan untuk saling memaafkan
Menahan diri...
Bangun malam, shalat dan mengaji
Hari-hari..
Tadarus, tarawih berbagi
Marhaban Ramadhan Marhaban Ramadhan
Marhaban, Marhaban, Marhaban
Marhaban Ramadhan Marhaban Ramadhan
Marhaban, Marhaban, Marhaban
Indahnya Ramadhan bulan penuh dengan kasih sayang
Ramadhan ramadhan.. karunia sang Maha Penyayang
Ramadhan ramadhan.. bulan tanpa benci dan dendam
Ramadhan ramadhan.. bulan untuk saling memaafkan
Ramadhan Ramadhan.. Marhaban Marhaban Ramadhan
Ramadhan Ramadhan.. Marhaban Marhaban Ramadhan
Berita Terkait
-
Pakai Hijab Saat Joget Bareng Sang Ayah, Rambut Putri Opick Terlihat Gercep Tuai Kecaman
-
Opick Bikin Video Bareng Putri Sulungnya, Dipuji Makin Awet Muda
-
Reaksi Dian Rositaningrum Usai Dituging Punya Hubungan Haram dengan Opick: Permainan Iblis
-
Bebi Silvana Sindir Opick Asyik Pesta Ultah dengan Mantan Istri, Saat Anak Sakit: Jahat Kalian Itu..
-
Bebi Silvana Ungkap Hubungan Haram Opick: Beresin Dulu Urusan Sama yang Halal
Terpopuler
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya