Matamata.com - Citra Monica telah membagikan sederet potret keseruan acara bridal shower. Perempuan berusia 36 tahun ini tak lama lagi akan menikah dengan Ifan Seventeen.
Di acara acara bridal shower itu, Citra Monica pasrah dirias sedemikian rupa oleh teman dan saudaranya. Kendati begitu, ia mengaku senang dengan apa yang dilakukan orang-orang terdekatnya itu.
Penasaran seperti apa keseruannya? Melansir Suara.com, simak sederet potret bridal shower Citra Monica berikut ini.
1. Beberapa sepupu ikut berpartisipasi dalam acara bridal shower ini. Rona bahagia terpancar di wajah Citra Monica
2. Dengan muka cemong hasil riasan para sepupu, Citra Monica diarak keliling komplek. Ia menyapa warga sekitar sambil menahan malu. Lucu ya?
3. Setelah diarak di komplek, Citra Monica rupanya juga diajak keliling mal lho. Tentu saja dengan gaun putih dan riasa wajah yang heboh. Wajah imutnya dibubuhi tulisan "sold out" hingga "pengen Ifan".
4. Dengan tema baju soft-pink dan menggunakan dress beserta mahkota berada di atas kepada Citra Monica berpose bersama teman-teman terdekatnya
5. Diketahui sebelumnya, Ifan Seventeen bersama calon istrinya, Citra Monica datang ke kantor KUA Grogol Petamburan. Keduanya mendaftarkan pernikahan dan mengurusnya bersama.
Itulah sederet potret bridal shower Citra Monica. Semoga dilancarkan dan langgeng dengan Ifan Seventeen ya.
Berita Terkait
-
Resmi Jadi Direktur Utama PT PFN, KPK Tunggu Laporan Harta Ifan Seventeen
-
Rayakan Anniversary ke-3, Ifan Seventeen dan Citra Monica Dinner Romantis di Pinggir Pantai
-
Paman Ifan Seventeen Kena Tipu Giveaway Baim Wong: Ini Sudah Sangat Meresahkan
-
Paman Ifan Seventaeen Nyaris Ketipu Giveawaynya, Baim Wong Gercep Minta Maaf
-
6 Momen Musisi Dampingi Anak Wisuda, Terkini Andika Kangen Band
Terpopuler
-
Kasus Korupsi Chromebook: Pihak Nadiem Makarim Bakal Seret Google ke Persidangan Tipikor
-
Kunjungan Prabowo ke Kalsel: Hambatan Lahan Sekolah Rakyat Langsung Beres!
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Agen Asuransi Teriak Pajak 'Kurang Bayar' Membengkak, PAAI Desak Kemenkeu Beri Keadilan
-
5 Rekomendasi Kulkas Tahan Lama untuk Rumah di 2026
Terkini
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
5 Rekomendasi Kulkas Tahan Lama untuk Rumah di 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya