Matamata.com - Pesona Anjasmara di usianya yang kini sudah 45 tahun tak luntur bahkan makin membuat terpana. Meski sudah tak muda lagi, namun aktor kelahiran 13 November 1975 ini punya body goals yang bikin iri hati sekaligus memikat pandangan para cewek-cewek.
Suami Dian Nitami ini juga tak sungkan untuk membagikan potret-potretnya saat olahraga di akun Instagram pribadinya, @anjasmara. Bahkan beberapa kali dia mengunggah foto telanjang dada untuk menunjukkan perut six packnya.
Penasaran seperti apa potret Anjasmara telanjang dada pamer perut six pack. Berikut ini rangkuman Matamata.com di bawah ini.
1. Mirror selfie
Pemain sinetron Istri Kedua ini menunjukkan perutnya lewat mirror selfie yang dilakukannya. Meski tubuhnya sudah terlihat kekar, saat itu bapak 2 anak ini mengungkapkan badannya belum maksimal.
"Ini roti sobek belom jadi," tulisnya di postingan itu sambil menyisipkan emoji ngakak.
2. Yoga
Salah satu olahraga yang bikin tubuh Anjasmara tetap six pack di usia sekarang adalah rutin yoga. Dia juga dikenal sebagai instruktur yoga lho.
Jadi bukan hal aneh kalau Anjasmara bisa mendapatkan body goalsnya kan?
3. Nge-gym
Selain yoga, Anjasmara juga rutin nge-gym nih. Salah satu latihan yang dilakukan adalah sit up seperti di foto.
Di bagian captionnya, dia mengungkapkan kalau semuanya dilakukan demi mendapatkan perut ratanya. "Demi rotu sobek idaman," ujarnya.
4. Belum maksimal
Anjasmara mengaku latihannya untuk mendapatkan perut rata belum maksimal nih. Cuma belum maksimal saja sudah terlihat bentuk perut kotak-kotaknya.
"Hai roti sobek mana janjimu," tulis Anjas sambil mengunggah mirror selfie usai nge-gym dan masih berkeringat.
5. Semakin meresahkan
Potret Anjasmara telanjang dada pamer perut six pack itu pun bikin netizen ramai. Banyak yang menyanjung. Ada juga yang menyebut Anjasmara semakin meresahkan karena makin ganteng dengan body goalsnya.
Nah itu tadi lima potret Anjasmara telanjang dada pamer perut six pack. Apa komentar kamu guys?
Berita Terkait
-
Temukan Ketenangan Lewat Yoga dan Lari, Anjasmara Ungkap Cara Atasi Stres di Tengah Padatnya Dunia Hiburan
-
Dian Nitami Lakukan Operasi Facelift di Usia 53 Tahun, Punya Keinginan Sejak Umur 40
-
Romantisnya Anjasmara dan Dian Nitami Rayakan 25 Tahun Anniversary, Bikin Baper!
-
Anjasmara Pamer Foto Sixpack dan Atletis di Instagram, Ini Rahasianya
-
MUI Pusat Rilis Fatwa Agar Umat Islam Nonton Film Hamka & Siti Raham (Vol 2)
Terpopuler
-
Puan Maharani Tegaskan APBN 2026 Bukan Sekadar Angka: Fokus Lapangan Kerja dan Daya Beli
-
Tak Gentar Hadapi Fans Garuda, John Herdman: Tekanan adalah Anugerah, Bukan Kutukan
-
Lebih Pilih Garuda daripada Jamaika, John Herdman: Indonesia Punya Visi dan Suporter Luar Biasa!
-
Spesifikasi Kapal Induk Giuseppe Garibaldi yang Akan Diakuisisi TNI AL dari Italia
-
Menhan Sjafrie Kunjungi Pakistan, Bahas Kerja Sama Pendidikan Militer dan Forum JDCC
Terkini
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya
-
Bukan Sekadar Viral, IMPACT Ajak Kreator Indonesia Bangun Warisan Bisnis Berkelanjutan