Matamata.com - Hari Raya Natal akan segera datang. Bingung mau ngapain di Hari Raya Natal nanti? Kamu bisa nonton film A Boy Called Christmas
Film A Boy Called Christmas ini tayang di Netflix dan bisa ditonton bareng keluarga kamu. Film ini memiliki genre fantasi dan tentang keluarga.
Penasaran nggak sama sinopsis film A Boy Called Christmas? Simak selengkapnya di sini:
Film ini mengisahkan tentang petualangan seorang anak laki-laki bernama Nikolas. Nikolas hidup bersama sang ayah di tengah hutan Finlandia.
Nikolas selalu meminta ayahnya menceritakan tentang petualangan seorang gadis bernama Lumi yang pergi ke desa Peri, Elfhelm.
Suatu hari, Sang Raja meminta penduduknya untuk membawakan harapan dan bisa diberi hadiah nantinya.
Ayah Nikolas pun berpikir untuk pergi ke desa Peri, Elfhelm untuk memberikan Sang Raja harapan. Namun sayangnya, sang ayah tak kunjung pulang.
Nikolas pun berniat mencari sang ayah ditemani seekor rusa dan seekor tikus. Nikolas menemukan berbagai sihir dan cerita yang luar biasa.
Penasaran dengan kisah Nikolas yang mencari sang ayah? Kamu bisa tonton A Boy Called Christmas di sini.
Berita Terkait
-
7 Film Natal Terbaru 2023, Menemani Waktu Libur Akhir Tahun Bareng Keluarga
-
5 Film Natal Terbaik Ditonton Bareng Keluarga, Lengkap dengan Link Nonton Gratis
-
5 Film Natal Terbaru 2022 di Netflix, Ada Genre Drama hingga Komedi
-
7 Potret Ayu Ting Ting Rayakan Natal, Cantiknya Nggak Dibuat-buat!
-
8 Momen Keluarga Ruben Onsu Rayakan Natal, Ada Pemotretan yang Seru Abis!
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya