Matamata.com - Kiprah Sandiaga Uno di kancah politik Indonesia sedang hangat diperbincangkan. Pasalnya Wakil Gubernur DKI Jakarta itu dipilih sebagai Cawapres Prabowo Subianto di ajang Pilpres 2019.
Nggak banyak yang tahu kalau selain sibuk di politik, Bang Sandi juga adalah ayah yang baik. Sandiaga Uno terkenal dekat dengan tiga buah hatinya dari pernikahannya dengan Nur Asia, yakni Anneesha Atheera Uno, Amyra Atheefa Uno, dan Sulaiman Saladdin Uno.
Dua putri Bang Sandi dan Mpok Nur sedang kuliah di luar negeri. Anneesha Atheera Uno kuliah di North Eastern University, Boston, Amerika Serikat dan Amyra Atheefa Uno di The New School University, New York. Jadilah dalam kesehariannya Bang Sandi lebih sering ditemani oleh si putra bungsu, Sulaiman Saladdin Uno.
Kamu mau intip momen kedekatan mereka? Yuk cekidot!
1. Dalam salah satu postingannya Sandiaga Uno mengungkapkan rasa bahagianya saat pulang kerja langsung disambut anak. Bang Sandi bilang meskipun harus bekerja, jangan sampai menomorduakan anak. So sweet :)
2. Nggak lupa nganter si kecil ke sekolah dong ya :)
3. Saat Sulaiman Saladdin Uno memulai hari pertama pendidikannya di Sekolah Dasar, Bang Sandi dan Mpok Nur juga nemenin lho. Katanya Sulaiman udah nggak sabar ketemu teman-teman barunya :D
4. Ini momen saat Sulaiman Saladdin Uno dikhitan. Semoga jadi kebanggaan mama dan papa :)
5. Sulaiman juga hadir saat Bang Sandi dilantik jadi Wakil Gubernur DKI Jakarta.
6. Sulaiman menjadi penyemangat Bang Sandi saat beraktivitas di akhir pekan. Lengket banget ya sama papanya?
Mana nih momen kedekatan Sandiaga Uno dan Sulaiman Saladdin Uno favoritmu? :)
Tag
Berita Terkait
-
Lampaui Target! Prabowo Ungkap Rahasia Swasembada Beras Capai Rekor Hanya dalam Setahun
-
Kunjungan Prabowo ke Kalsel: Hambatan Lahan Sekolah Rakyat Langsung Beres!
-
Momen Dasco Telepon Presiden Prabowo di Tengah Rapat Bencana Aceh, Pastikan Anggaran Tak Dipotong
-
Indonesia Surplus 0,5 Juta Ton Jagung, Titiek Soeharto: Saatnya Kita Ekspor!
-
Pecah Rekor! Bulog Serap 4,5 Juta Ton Gabah, Indonesia Resmi Swasembada Beras
Terpopuler
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
Terkini
-
Bandit Tayang Perdana di JAFF 2025: Drama Aksi tentang Pelarian & Balas Dendam
-
Bukan Sekadar Nostalgia: Ini 3 Alasan Setting Film 'Rangga & Cinta' Tetap di Tahun 2000-an
-
LAKON Indonesia Membawa Warisan dan Inovasi ke Panggung Utama Osaka World Expo
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
-
Tak Perlu Bingung, Ini 5 Tips Mengunjungi Universal Studio Japan Saat Peak Season