Matamata.com - Rasa malas biasanya dirasakan beberapa orang yang sudah terlanjur menunda kuliah setelah lulus SMA, tapi tidak buat Ruben Onsu dan tiga seleb ini.
Bahkan dengan posisinya sekarang sebagai selebriti terkenal, punya kehidupan mapan dan bergelimang harta. Mereka tidak malas untuk lanjutkan kuliah S1-nya.
Perasaan malu pun sepertinya sudah dipendam rapat-rapat. Tak peduli lagi dengan omongan orang soal baru kuliah di usia yang sudah tak muda.
Baca Juga:
Nampang di Vogue India, Intip Cantik dan Seksinya Kareena Kapoor
Presenter hits Ruben Onsu ini bahkan tak malu membagikan momen bersama teman-temen kuliahnya di akun Instagram pribadinya, @ruben_onsu.
Dari caption yang dituliskannya, Ruben Onsu sedang melaksanakan Ujian Tengah Semester (UTS).
''UTS oh UTS. Sebelum ngerjain tugas narsis dulu bor,'' tulisnya melengkapi foto bersama teman-teman kuliahnya, Senin (5/11/2018).
Baca Juga:
7 Foto Kece Ahmad Dhani Waktu Muda, Sekeren Al El Dul Nggak?
Seperti diketahui, Ruben Onsu kini sedang menempuh pendidikan S1-nya di Universitas Bung Karno mengambil jurusan Ilmu Komunikasi. Ia mulai kuliah pada 2016 lalu, itu artinya usianya saat itu sudah berkepala 3, yakni 33 tahun.
Selain Ruben Onsu, semangat melanjutkan pendidikan S1 ketika sudah tak muda lagi. Siapa saja? Berikut rangkuman MataMata.com.
1. Sarwendah
Baca Juga:
3 Permintaan Unik Mariah Carey sebelum Konser di Borobudur
Istri Ruben Onsu, Sarwendah juga mengikuti jejak sang suami. Ia memutuskan kulah S1 pada 2018 di usianya yang sudah memasuki 29 tahun.
Sebenarnya, Sarwendah dulu pernah kuliah D3 dengan jurusan Sastra Mandarin. Namun, ia ingin melanjutkan S1. Hanya saja pendidikan S1-nya ia mengambil Ilmu Komunikasi sehingga mengulang dari awal.
2. Anya Dwinov
Presenter Anya Dwinov juga baru mendaftar kuliah S1 saat usianya 27 tahun. Sama dengan Ruben Onsu dan Sarwendah, Anya Dwinov mengambil jurusan Ilmu Komunikasi.
Sempat putus kuliah pada 2013, Arumi Bachsin melanjutkan kuliahnya lagi 2017. Ia mengambil jurusan Ekonomi Bisnis Syariah di IAIN Tulungagung, Jawa Timur.
Itu tadi empat seleb yang masih semangat kuliah. Masa kamu nggak?
Berita Terkait
-
Ruben Onsu Asik di Korea bareng Inara Rusli, Plan Cerai Kian Mangkir: Kasian Sarwendah-Onyo jadi Kambing Hitam
-
Bangga Anaknya Dikuliahkan di Kampus Mahal oleh Ruben Onsu, Ayah Betrand Peto Lakukan Ini
-
Sarwendah Pamer Foto Bareng Ruben Onsu dan Anak-anak Auto Bikin Fans Girang: Jangan Cerai Bunda!
-
Sarwendah Akui Operasi Plastik di Korea Selatan, Sebut Bukan karena Cerai dengan Ruben Onsu
-
Rumor Ruben Onsu Cabut Gugatan Cerai: Hoaks atau Ada Harapan Rujuk?
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Hari Pertama Tayang, Film Danyang Mahar Tukar Nyawa Hadiri Lebih Dari 800 Show Bioskop dengan Promo Spesial
-
Rizky Febian dan Mahalini Ramaikan Konser Lifetime Tribute To Chrisye
-
Konser Mozart dari Madras, AR Rahman Pindah Lokasi dari Candi Prambanan ke Jakarta
-
Lewat Event Wonderlab, Genexyz Membuka Portal di Jakarta ke Dunia Baru
-
Jadi Bridesmaid di Pernikahan Beby Tsabina, Penampilan Syifa Hadju Paling Bersinar