Matamata.com - Nikita Mirzani tak kuasa menahan tangis. Pertahanan Nikita Mirzani seketika runtuh. Pemandangan itu terjadi ketika Niki-sapaan akrab Nikita-di sebuah acara melihat seorang anak kecil menyanyikan lagu Ayah.
Lagu selesai, Ruben Onsu selaku host acara tersebut menghampiri Niki dan bertanya mengapa begitu larut dalam kesedihan mendengar lagu tersebut.
"Niki kenapa nangis," ujar Ruben bertanya.
Tak menjawab, tangis bintang film Comic 8 itu malah tambah pecah. Niki kemudian dipeluk oleh Ruben.
"Pasti Niki kangen sama orangtua ya," kata Ruben.
"Satu studio terharu dengar suara indah dari anak kecil yang datang jauh dari Labuan Bajo," ujarnya lagi.
Nikita Mirzani memang seorang yatim piatu. Ayahnya meninggal dunia pada 2014, sementara sang bunda empat tahun sebelumnya.
Kepada media, Nikita Mirzani sempat mengungkapkan betapa dia mencintai ayahnya, Mawardi. Bahkan dia bilang sang ayah adalah cinta pertama baginya.
Suara.com/Yazir Farouk
Berita Terkait
-
Reza Gladys Melawan di Persidangan, Bikin Nikita Mirzani dan Pengacara Terdiam
-
Siap Bongkar Fakta di Persidangan, Nikita Mirzani Hadapi Bos Skincare Reza Gladys
-
Ruben Onsu Batal Berangkat Haji karena Visa Furoda, Tetap Ikhlas dan Serahkan pada Kehendak Allah
-
42 Tahun Terpisah, Ruben Onsu Akhirnya Dipertemukan Kembali dengan Keluarga Arab dari Pihak Ibunda
-
Ruben Onsu Ungkap Kisah Hijrah dan Doa yang Selalu Dipanjatkan Sejak Menjadi Mualaf: Saya Hanya Ingin Ketenteraman Batin
Terpopuler
-
Menhan Sjafrie Kunjungi Pakistan, Bahas Kerja Sama Pendidikan Militer dan Forum JDCC
-
Bella Graceva dan Zikri Daulay Bintangi Film 'Pohon Waru', Kisahkan Iblis Perenggut Jiwa yang Malang
-
Sah! Kilang Balikpapan Kini Terintegrasi Pipa Gas 78 Km, Langkah Nyata Menuju Swasembada Energi
-
Megawati: Pilkada Lewat DPRD Khianati Reformasi dan Putusan MK!
-
Pecah Telur Sejak 2014! Margin Bulog Naik Jadi 7 Persen demi Beras Satu Harga
Terkini
-
Bandit Tayang Perdana di JAFF 2025: Drama Aksi tentang Pelarian & Balas Dendam
-
Bukan Sekadar Nostalgia: Ini 3 Alasan Setting Film 'Rangga & Cinta' Tetap di Tahun 2000-an
-
LAKON Indonesia Membawa Warisan dan Inovasi ke Panggung Utama Osaka World Expo
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
-
Tak Perlu Bingung, Ini 5 Tips Mengunjungi Universal Studio Japan Saat Peak Season