Matamata.com - Baru-baru ini, Lucinta Luna terlihat mendatangi Deddy Corbuzier seraya mengancamnya untuk minta maaf. Pertikaian keduanya pun berakhir damai.
Hal ini ditandai dengan Deddy Corbuzier pun mengklarifikasi dan meminta maaf di channel YouTubenya.
Tak jauh berbeda, Lucinta Luna juga memaafkan dan mengaku belum mengenal Deddy Corbuzier lebih jauh, sehingga terjadi kesalahpahaman di antara keduanya.
Baca Juga:
Usai Labrak Deddy Corbuzier, Lucinta Luna: Beliau Orang yang Lemah Lembut
Bukan hanya Deddy Corbuzier ataupun Lucinta Luna yang diserbu pertanyaan oleh netizen, bahkan Sabrina Chairunnisa pun sempat geram dibanjiri pertanyaan tentang pertikaian kekasihnya dan Lucinta Luna.
Sabrina Chairunnisa pun akhirnya menceritakan dalam akun Youtube miliknya. Awalnya, Sabrina Chairunnisa sangat kebingungan dibombardir DM dan komentar oleh netizen.
Hal ini karena saat insiden tersebut terjadi, kekasih Deddy Corbuzier ini sedang berada di salon.
Baca Juga:
Elus Lucinta Luna, Deddy Corbuzier Akhirnya Minta Maaf
"Saya mau menginterogasi mau nanyain langsung mas Deddy, karena netizen banyak banget, gue dibombardir DM dan komen, bahkan foto gue yang Kartini itu ditanyain gimana tanggapan kakak tentang om Deddy dengan Lucinta Luna?" tanya Sabrina Chairunnisa.
"Gini aku mau ngasih tau dulu pas kejadian aku masih di Salon. Karena aku lagi di Salon, tiba-tiba semua orang nge-DM," lanjutnya bercerita.
Sabrina Chairunnisa pun mengungkapkan jika ia tidak suka memberikan tanggapan soal apa yang tidak ia tahu.
Baca Juga:
Kalap, Lucinta Luna Labrak Deddy Corbuzier : Lu Minta Maaf Sama Gue!
"Gua bingung ngejawabin netizen nanti gua salah. Gua nggak suka kalau gua nggak tau apa-apa terus gua memberikan tanggapan. Nah, sekarang gua tanyain langsung aja. Pertama kenapa ada apa dengan Lucinta Luna,"
"Nggak ada apa-apa udah baik, sahabat baik, mesra," jawab Deddy Corbuzier dengan santai.
"Tapi awalnya kenapa?" tanya Sabrina Chairunnisa.
"Jadi awalnya gue lagi di Nebeng Boy, terus gitu ada satu pertanyaan Boy sebutin siapa salah satu artis yang tidak akan pernah diundang ke Hitam Putih. Gua menyebutkan salah satunya nama Lucinta Luna. Kenapa? Karena tidak sesuai dengan konsep acara," jawab Deddy Corbuzier.
"Yakan artis aja juga jarang diundang kan," Sabrina pun mengungkap fakta acara Deddy Corbuzier.
"Iya udah jarang banget ngundang artis sekarang. Tapi yang harus diketahui masyarakat, bahwa sebenarnya dari pihak TV dan pihak KPI pun melarang. Jadi itu bukan opini pribadi saya. Karena memang mereka pun melarang," ungkap Deddy Corbuzier.
Berita Terkait
-
Awalnya Dijodoh-jodohkan Deddy Corbuzier, Jirayut dan Halda Pamer Kemesraan: Aduh Tatapan Matanya
-
Wajah Baru Sarwendah setelah Oplas malah Banjir Cibiran: Padahal Cantik Pas Natural
-
Kado Pernikahan Deddy Corbuzier ke Sabrina Chairunnisa Bikin Melongo, Berawal dari Kalah Taruhan
-
Tak Terduga Harga Outfit Deddy Corbuzier sampai Disebut Anaknya 'Nggak Kaya-kaya Amat', Ada Cincin Harga Rp13 Ribu
-
Kisah Sopyah, 6 Tahun Menyamar Jadi Cowok agar Bisa Bekerja hingga Tinggal di Atas Kuburan karena tak Punya Rumah
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya