Matamata.com - Lagi-lagi pasangan Reino Barack dan Syahrini kembali memamerkan kemesraan di depan publik. Hal ini terekam dalam salah satu unggahan trainer boxing Reino Barack, @andre_talabessy pada Sabtu (31/5).
Dari unggahan Andre, Reino Barack nampak mesra menggendong istrinya Syahrini yang kelelahan saat jalan-jalan di mall.
"Mantap banget ibu Incess, @princessyahrini digendong pak @reinobarack. Enteng banget pak Reino jalannya soalnya sering gendong saya jadi kuat," ungkap Andre.
Melihat keromantisan Syahrini dan Reino Barack, banyak netizen mengaku baper. Namun, tak sedikit netizen yang masih mengaitkan hal ini dengan perasaan Luna Maya.
Seperti diketahui publik, Reino Barack dan Luna Maya pernah berpacaran selama lima tahun. Sayangnya, Reino lebih memilih menikahi Syahrini pada Febuari 2019 silam.
"Waahh fans-fansnya Luna tidak akan bisa berkutik lagi mau nyinyirin apa lagi mereka. Sudah terbukti dengan kenyataan Pak Reino Barack cinta mati dengan princess," komentar netizen @nur.cahyani123.
"Istrinya mungil digendong kemana-mana," tambah akun @fettyasa.
"Hahaha biasanya gendong Bang Andre jadi kalau gendong inces mah enteengg ya bang, @andre_talabessy," terang netizen @chantingulum.
"Gendong istri lagi hits, nah ini mah bukan halu ya kan," jelas akun @ayupanyileukan.
Berita Terkait
-
Luna Maya Bangga Berkolaborasi dengan Sportstive+, Tayangkan Cabor Bergengsi
-
Luna Maya Dikabarkan Hamil, Ini Jawaban Maxime Bouttier
-
Terungkap! Luna Maya Mulai Kurangi Gunakan Sabun dan Sampo, Ini Alasannya
-
Hadapi Kutukan, Luna Maya Beberkan Perjalanan Syuting Film Horor 'Jalan Pulang'
-
Serah Terima Presiden Jomblo, Raline Shah Sambut Gelar dari Luna Maya dengan Penuh Canda
Terpopuler
-
Menlu RI: Evakuasi WNI di Iran Belum Diputuskan, Situasi Terus Dipantau
-
Sebut Pilkada Langsung Berbiaya Mahal, Yusril Usul Kepala Daerah Dipilih DPRD?
-
John Herdman Dorong Rizky Ridho Segera 'Naik Level' ke Luar Negeri
-
Menhaj Tegaskan Petugas Haji Dilarang 'Layani Atasan', Fokus Mutlak pada Jemaah
-
Menkum Minta Advokat Kedepankan Kode Etik dalam Implementasi KUHP dan KUHAP Baru
Terkini
-
Bandit Tayang Perdana di JAFF 2025: Drama Aksi tentang Pelarian & Balas Dendam
-
Bukan Sekadar Nostalgia: Ini 3 Alasan Setting Film 'Rangga & Cinta' Tetap di Tahun 2000-an
-
LAKON Indonesia Membawa Warisan dan Inovasi ke Panggung Utama Osaka World Expo
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
-
Tak Perlu Bingung, Ini 5 Tips Mengunjungi Universal Studio Japan Saat Peak Season