Matamata.com - Ditanya-tanya mengenai hubungannya dengan Rezky Aditya, Citra Kirana tampaknya masih enggan berkomentar. Keduanya saat ini memang gencar digosipkan sedang menjalin hubungan spesial.
"Aduh nggak (jawab) deh," ujar Citra Kirana di Plaza Indonesia, Thamrin, Jakarta Pusat, Senin (19/8/2019).
Baca Juga:
Bilang Kangen ke Citra Kirana, Rezky Aditya Didoakan Berjodoh
Saat disinggung kemungkinan sudah berpacaran pun, perempuan 25 tahun ini tidak mau menjawab. Dia beralasan cuma mau diwawancara pertanyaan seputar film terbarunya, Twivortiare.
"Aku nggak jawab kalau yang bukan soal film," kata Citra Kirana.
Yang pasti Citra Kirana mengatakan tipe cowok idealnya tidak berubah. Semenjak berhijrah, Citra Kirana bukan berarti terlalu pemilih soal calon suami.
Baca Juga:
Ditanya Soal Citra Kirana, Rezky Aditya Kabur!
"Aduh. Nggaklah sama-sama belajar saja," kata Citra Kirana.
Sebelum ini, Rezky Aditya yang lebih dulu disinggung oleh awak media. Waktu itu, Rezky malah kabur dan menolak diwawancara.
Seperti diketahui, Citra Kirana dan Rezky Aditya sudah mulai berani umbar kemesraan di sosial media. Kekinian, Rezky Aditya mengaku rindu kepada pemain Tukang Bubur Naik Haji itu. (Sumarni)
Baca Juga:
Banjir Doa! Citra Kirana Antar Kepergian Ayah Berobat Kanker ke Cina
Berita Terkait
-
Citra Kirana Jatuh Sakit di Makkah, Badan Menggigil dan Sampai Masuk UGD
-
Citra Kirana dan Rezky Aditya Berangkat Haji, Momen Pengajian Bikin Haru
-
Bak Artis Korea, Rezky Aditya Bikin Heboh Karena 'Debut' di Dispatch
-
Citra Kirana Ungkap Kisah di Balik Aksi Viral Rezky Aditya di Depan Kamera Dispatch Korea: Si Paling Pede
-
Sukses Turun 22Kg, Simak Tips Diet Real Food ala Citra Kirana, Tertarik Mencoba?
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya