Matamata.com - Pemenang Miss Popular Dance Challenge 2019 Helnisa Syahriani alias Nisa, tak khawatir dipandang miring karena menjadi seorang model majalah dewasa.
"Aku nggak peduli dengan komentar orang lain karena itu nggak penting juga," kata Nisa ditemui di kantor SUARA.com, Senin (19/8/2019).
Seorang model majalah dewasa sering dinilai cuma mengandalkan wajah dan kemolekan tubuh untuk mendapatkan popularitas. Mengenai hal ini, Nisa bilang tiap orang punya pilihan masing-masing dalam hidup.
Baca Juga:
Jadi Miss Popular Dance Challenge 2019, Helnisa Syahriani Mimpi Jadi Artis
"Jadi orang yang anggap apa terserah. Selagi melakukan hal positif keluarga aku support aku dan teman aku support itu nggak jadi masalah," ujar Nisa.
Lagipula, menurut Nisa, keseksian tak melulu bicara soal pakaian yang terbuka dan menantang. Kata dia, jika memang sudah memiliki aura seksi, seseorang yang memakai gaun panjang juga bisa bikin mata lelaki melotot.
Baca Juga:
Kenalin nih Helnisa Syahriani, Juara Miss Popular Dance Challenge 2019
"Seksi itu nggak selalu mengumbar aurat. Kadang ada orang yang menggunakan baju tertutup tapi masih kelihatan seksi. Sebenarnya seksi itu bukan aurat itu dari pembawaan kita sendiri," ujarnya menjelaskan.
Perempuan 21 tahun ini mengambil contoh penyanyi Syahrini. Nisa menilai istri Reino Barack itu seksi meski pakaian yang dipakai di panggung cukup tertutup.
"Kita masih pakai baju tertutup tapi masih seksi kayak Syahrini, menurut aku Syahrini itu seksi tapi dia nggak terbuka. Jadi sebenarnya seksi itu sudah ada di dalam manner kita sendiri," kata Nisa. (Ismail)
Berita Terkait
-
10 Potret Terbaru Diah Risti Kusuma Putri, Mantan Model Dewasa yang Kini Hidup Memprihatinkan
-
Nongol Mulu di Konten Ria Ricis, Teuku Ryan Kena Cibir: Gak Kerja Bang?
-
Disemprot Bunga Zainal, Ria Ricis Bikin Konten Full Senyum: Mau Dosa Takut Ngakak
-
Diledek Fans Ria Ricis gegara Pindah Agama, Bunga Zainal Tulis Pesan Menohok: Biarkan!
-
Ngamuk Disenggol, Bunda Corla Ingatkan Kodrat Isa Zega: Nanti Kau Dimandikan dengan Cara Lelaki!
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya