Matamata.com - Nama Medina Zein dan Zaskia Sungkar belakangan santer menjadi buah bibir publik. Hal ini bermula saat Media Zein memilih untuk melaporkan Irwansyah atas dugaan kasus penggelapan uang perusahaan.
Kini hubungan keduanya semakin memanas.
Bahkan saat konser RANS Entertainment bertajuk KUY Festival, Zaskia Sungkar tak nampak hadir dalam acara tersebut.
Dalam postingan Instagram Story @raffinagita1717, tak terlihat momen Raffi Ahmad bersama dengan Zaskia Sungkar dan Irwansyah.
Sedangkan, Medina Zein sendiri memamerkan kebersamaannya dengan Raffi dan Nagita di Instagram pribadinya.
Medina Zein dan Lukman Azhari nampak akrab berpose dengan Raffi Ahmad dan adik-adiknya.
''KUY ,'' tulis Medina Zein dalam unggahannya.
Tak hanya itu, Medina Zein juga sempat mengambil selfie dengan Nagita Slavina.
Mereka nampak begitu akrab dan dekat.
''Reuni geng andara ,'' tulis Medina Zein.
Diketahui saat itu, Zaskia sedang berada di tempat makan. Sedangkan Irwansyah nampak mengantarkan keluarga adiknya di bandara.
Berita Terkait
-
Ngeri! Akibat Cuaca Buruk, Helikopter Raffi Ahmad Nyaris Jatuh di Bali
-
Gibran Rakabuming Apresiasi Konser Amal dan Film Timur untuk Korban Bencana Sumatera
-
Peduli Bencana Alam di Sumatera, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Kirim Bantuan Rp15 Miliar
-
Raffi Ahmad Tegaskan Storytelling Jadi Kunci Eratkan Hubungan Orang Tua dan Anak
-
Beri Hadiah Ratusan Juta, Raffi Ahmad dan Nagita Gandeng Legenda Sepak Bola Italia di 'Padel Wars'
Terpopuler
-
Ngeri! Akibat Cuaca Buruk, Helikopter Raffi Ahmad Nyaris Jatuh di Bali
-
Mensesneg: Presiden Prabowo Pastikan Sistem Pemilu Tetap Utamakan Suara Rakyat
-
Tinjau Banjir Bekasi, Wapres Gibran Instruksikan Forkopimda Turun Langsung Dampingi Korban
-
MK Perjelas Perlindungan Hukum Wartawan: Sengketa Harus Lewat Dewan Pers Dahulu
-
Isu Pilkada Dipilih DPRD Berakhir, Dasco: Tak Ada Revisi UU Pilkada Tahun Ini!
Terkini
-
Bandit Tayang Perdana di JAFF 2025: Drama Aksi tentang Pelarian & Balas Dendam
-
Bukan Sekadar Nostalgia: Ini 3 Alasan Setting Film 'Rangga & Cinta' Tetap di Tahun 2000-an
-
LAKON Indonesia Membawa Warisan dan Inovasi ke Panggung Utama Osaka World Expo
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
-
Tak Perlu Bingung, Ini 5 Tips Mengunjungi Universal Studio Japan Saat Peak Season