Matamata.com - Di Hari Guru yang jatuh pada 25 November Tompi menyampaikan kritik terhadap kebijakan pemerintah mengani kurikulum pendidikan di Indonesia.
"Bagaimana kalau kita jadikan Hari Guru ini sebagai momen mengkritisi kebijakan pendidikan yang sekarang," kata Tompi saat ditemui di M Bloc Space, Jakarta Selatan, Senin (25/11/2019).
"Saya sebagai orangtua merasa banyak banget kurikulum yang harus dibenerin," ujarnya lagi.
Baca Juga:
Alamak! Tompi Ngaku Sering Didatangi Korban Mak Erot
Sebagai orangtua dan memiliki anak yang masih bersekolah, Tompi mengkritisi pola pembelajaran saat ini. Kurikulum sekarang, kata dia, cenderung mengarahkan anak-anak menghafal dibanding mengkritisi.
Padahal, lanjut Tompi, seharusnya anak-anak memiliki rasa ingin tahu yang tinggi, sehingga bisa berpengetahuan dengan sendirinya.
Baca Juga:
Dicurhati Masalah Kehamilan Sampai Ukuran Dada, Jawaban Tompi Bikin Ngakak!
"Anak seharusnya diajak untuk mencari tahu, bukan diajarkan menghafal, kalau menurut saya nggak ada pentingnya Pangeran Dipenegoro lahir di mana, tanggal berapa, jam berapa. Tapi sangat penting anak tahu bahwa ada Pangeran Diponegoro. Kalau misalkan dia tertarik lebih lanjut nah biar dia cari lebih dalam," katanya menjelaskan.
Karena itu, Tompi berharap ada terobosan dari Kementrian Pendidikan dan Budaya (Kemendikbud) di era pemerintahan yang sekarang. Pelantun Sedari Dulu itu banyak berharap pada Nadiem Makarim, mantan bos start up kenamaan Indonesia yang kini menduduki jabatan Mendikbud itu bisa memberi angin segar bagi pendidikan di Indonesia.
"Saya sangat berharap Mendikbud sekarang akan sangat membuat terobosan," kata Tompi.
Baca Juga:
Djaduk Ferianto Wafat, Tompi: Minggu Depan Harusnya Perform di Ngayogjazz
Berita Terkait
-
Tompi Meradang ke Tim Atta Halilintar usai Jadi Korban Konten Pamer, Singgung soal Makhluk Bodoh
-
Raditya Dika Jawab Mak Jleb Usai Series Komedi Kacau-nya Banjir Kritik
-
Video Klip Lagu Easy LE SSERAFIM Dikritik Netizen Gegara Tampilkan Altar Gereja
-
Terbaru Andika Kangen Band, Ini 7 Musisi Nikah dengan Dokter
-
Ustaz Solmed Kalah? Dokter Tompi Pamer Rumah Mewah Seharga Rp100 Miliar, Bak Museum
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya