Matamata.com - Komunitas penggemar Nike Ardilla yang tergabung dalam Nike Ardilla Fans Club Indonesia baru saja menemukan Umar. Umar merupakan Asisten Rumah Tangga yang dulu bekerja dengan Nike Ardilla semasa hidup.
Melihat unggahan Instagram nikeardillaofficial yang dikelola Nike Ardilia Fans Club Indonesia, Umar saat ini tengah berada di Jakarta. Dia akan dipertemukan dengan musisi Melly Goeslaw yang diketahui sebagai salah satu sahabat Nike Ardilla.
"Selamat Datang Pak Umar ( ART Nike Ardilla ) di Kota Jakarta, Semoga pertemuannya dengan teh @melly_goeslaw berjalan dengan lancar dan penuh berkah, Amin," tulis akun tersebut.
Umar dijemput dari kampung halamannya di Tasikmalaya, Jawa Barat, oleh Ketua Nike Ardilla Fans Club Indonesia, Emma Amrin. Selama di Jakarta dia juga menginap di rumah Emma.
Sebelumnya Melly Goeslaw dibuat haru setelah melihat video kiriman dari Nike Ardilla Fans Club Indonesia. Video perlihatkan Umar yang menyapa Melly Goeslaw.
Melly Goeslaw tak menyangka Umar masih hidup lantaran mereka putus kontak setelah Nike Ardilla meninggal. Yang bikin istri Anto Hoed itu bersedih, Umar kini bekerja sebagai pemulung.
Kepada Nike Ardila Fans Club Indonesia, Melly pun minta dipertemukan dengan Umar.
"Plisss tolong bantu pertemukan saya dengan Umar ya," tulis Melly Goeslaw di Instagram. (Yazir Farouk)
Berita Terkait
-
Melly Goeslaw Muslim, Adik Beragama Kristen: Alhamdulillah
-
Adik Kandung Beda Agama Meninggal Dunia, Melly Goeslaw Nangis Nyesek
-
Melly Goeslaw Nyanyi saat Kampanye, Suara Falsnya Bikin Salfok: Kok Jadi Gitu Nada Lagunya?
-
8 Adu Gaya Artis Caleg saat Kampanye, Penampilannya Merakyat Cocok untuk Blusukan
-
Prabowo Dicecar Dua Paslon Lain, Melly Goeslaw Minta Prabowo Subianto Tetap Sabar
Terpopuler
-
Lebih Pilih Garuda daripada Jamaika, John Herdman: Indonesia Punya Visi dan Suporter Luar Biasa!
-
Spesifikasi Kapal Induk Giuseppe Garibaldi yang Akan Diakuisisi TNI AL dari Italia
-
Menhan Sjafrie Kunjungi Pakistan, Bahas Kerja Sama Pendidikan Militer dan Forum JDCC
-
Bella Graceva dan Zikri Daulay Bintangi Film 'Pohon Waru', Kisahkan Iblis Perenggut Jiwa yang Malang
-
Sah! Kilang Balikpapan Kini Terintegrasi Pipa Gas 78 Km, Langkah Nyata Menuju Swasembada Energi
Terkini
-
Bandit Tayang Perdana di JAFF 2025: Drama Aksi tentang Pelarian & Balas Dendam
-
Bukan Sekadar Nostalgia: Ini 3 Alasan Setting Film 'Rangga & Cinta' Tetap di Tahun 2000-an
-
LAKON Indonesia Membawa Warisan dan Inovasi ke Panggung Utama Osaka World Expo
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
-
Tak Perlu Bingung, Ini 5 Tips Mengunjungi Universal Studio Japan Saat Peak Season