Matamata.com - Ditengah wabah virus corona ini, Raffi Ahmad rencananya akan memberikan bantuan kepada tenaga medis.
Namun sayangnya, suami Nagita Slavina itu enggan membeberkan nominal yang disumbangkannya.
"Dari kita juga nanti ada (sumbangan), tapi kita nggak sebutkan angkanya. Kita akan berikan kepada teman-teman yang memang berada di garda terdepan kayak dokter, perawat semuanya. Mereka kan 24 jam standby untuk menjaga virus Corona gitu," ujar Raffi Ahmad lewat unggahan video tim Rans Entertainment kepada awak media, Minggu (22/3/2020).
Baca Juga:
Raffi Ahmad Lolos, Nagita Bocorkan Syarat Unik Jadi Menantu Gideon Tengker
Selain itu, Nagita Slavina, istri Raffi Ahmad mengatakan mereka juga akan membantu orang-orang yang diperintahkan work from home atau bekerja dari rumah. Sebab, menurut mereka tak semua mampu memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari saat ada imbauan WFH oleh Presiden Joko Widodo.
"Kita penginnya mungkin bisa membantu teman-teman yang memang di rumah aja, tapi nggak bisa karena memang banyak yang harus dikerjakan. Terkait entar nggak bisa digaji, nggak bisa makan, nggak bisa ini-itu," timpal Nagita Slavina.
Baca Juga:
Raffi Ahmad Tawar Koleksinya, Ari Lasso Ngamuk: Hidup Tak Selalu soal Uang
Ditambahkan Nagita Slavina, selain menjaga kesehatan diri sendiri, sangat penting menjaga kesehatan sekitar. Ini pula yang mendorong dirinya kucurkan bantuan kepada orang agar bisa bekerja dari rumah.
"Kita sih pengin bantu mereka supaya mereka bisa di rumah aja. Jadi kita sama-sama bisa menjaga satu sama lain, tidak menyebar virus corona ini secara lebih luas lagi gitu," pungkas Nagita.
Seperti yang kita tahu, para tenaga medis kini membutuhkan APD (alat pelindung diri) untuk berjuang di garda paling depan melawan corona.
Baca Juga:
S3 Marketing! Demi Iklan sampai Pakai Chat Pribadi Raffi Ahmad dan Istri
Berita Terkait
-
Rayakan HUT Pernikahan ke-10, Raffi Ahmad Ingin Tambah Momongan
-
Gelar 'Jajarans Festival' yang ke-5, Nagita Slavina Suka Varian Mi dan Bihun
-
Ramaikan Pilkada 2024, Raffi Ahmad Dukung Ruksamin Jadi Calon Gubernur Sulawesi Tenggara, Ini Alasannya
-
Didukung Raffi Ahmad, Jeje Govinda akan Maju Jadi Calon Bupati Bandung Barat
-
Batal Nikah Lagi, Momen Ayu Ting Ting Disebut Kampungan oleh Nagita Slavina Disorot Lagi: Gara-gara Putus?
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Rizky Febian dan Mahalini Ramaikan Konser Lifetime Tribute To Chrisye
-
Konser Mozart dari Madras, AR Rahman Pindah Lokasi dari Candi Prambanan ke Jakarta
-
Lewat Event Wonderlab, Genexyz Membuka Portal di Jakarta ke Dunia Baru
-
Jadi Bridesmaid di Pernikahan Beby Tsabina, Penampilan Syifa Hadju Paling Bersinar
-
Aurel Hermansyah Hadiri Lamaran Thariq dan Aaliyah, Auranya Mahal Kayak Ibu Pejabat