Matamata.com - Rahmawati Kekeyi baru saja mengalami hal yang kurang mengenakkan. Hal ini karena kakinya diinjak oleh sapi.
Dalam video yang diunggah oleh akun gosip @lambe_turah, Rahmawati Kekeyi nampak menangis di ranjang rumah sakit.
"Sakit,'' ujar Kekeyi sembari terisak di ruangan rumah sakit.
Baca Juga:
Tolak Mentah-mentah Lamaran Rio Ramadhan, Ini Alasan Jleb Kekeyi
Melalui unggahannya di Instagram pribadi, Rahmawati Kekeyi mengucapkan terimakasihnya kepada semua dokter yang sudah merawatnya.
''Lebih baik sakit hati karena mantan dari pada sakit kaki karena di injak sapi
Makasih dokter udh mau sabar merawat ku yang takut sama darah ini
Baca Juga:
Curhat Tak Ingin Mengenal Cinta Seperti Dulu, Kekeyi Malah Dinyinyiri
Aku lucu kan,'' tulis Kekeyi.
Ia juga mengabadikan momen dengan para tenaga medis yang sudah mengobati kakinya.
Tak pelak jika kabar Kekeyi diinjak sapi ini langsung menjadi buah bibir publik.
Baca Juga:
Akun Instagramnya yang Hilang Kembali Aktif, Kekeyi: Ya Allah Terima Kasih!
''Jaga kesehatan ya key,'' @__anggi_.
''Ada ada aja kak kekey, lagi sakit masih aja bikin ketawa alias menghibur, GWS KAKK,'' @itsartzel.
''Cepet sembuh cantik,'' @buzteenjieber.
Baca Juga:
Bingung Akun Instagramnya Hilang, Kekeyi: Nanti Aku Kerja Apa?
Berita Terkait
-
Hotman Paris Dinyinyiri usai Sumbang Sapi Kurban: Uang dari Bisnis Club, Halal Kah?
-
Dihujat Mirip Kekeyi oleh Netizen, Aurel Hermansyah Balas Menohok: Kukira Manusia, Ternyata Setan Kak
-
5 Sumber Kekayaan Kekeyi yang Bikin Minder, Cuan Terus!
-
Tanggapi Dugaan Sindiran Rizky Billar, Dewi Perssik: Kucing Kalibata, Nggak Level
-
Saipul Jamil Jadikan Parodi Suara Dewi Perssik yang Ngamuk ke Pak RT, Cewek Adu Dada Bikin Salfok
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya