Matamata.com - Penampilan Iqbaal Ramadhan langsung mencuri perhatian dan jadi perbincangan netizen terutama fans yang kebanyak cewek-cewek.
Terbukti dalam waktu sepuluh jam, postingannya sudah dikomentari lebih dari 16 ribu netizen.
Di postingan pada Sabtu (22/8/2020), Iqbaal mengunggah foto terbaru dengan gaya rambut barunya.
Baca Juga:
Putus di Jalan, Iqbaal Ramadhan Nyeker Sambil Tenteng Sandal
Rambut Iqbaal Ramadhan dibuat bergaya bob pendek. Dilihat dari caption yang dituliskannya, itu untuk film terbarunya Ali & Ratu Ratu Queens.
"Nggak apa-apa. hanya ingin menghargai betapa bagusnya rambutku. Lebih dari ini tampilan Ali & Ratu-Ratu Queens," tulisnya sambil mengabarkan kalau filmnya akan segara tayang.
Terlepas dari film, netizen sepertinya lebih tertarik mengomentari penampilan cowok 20 tahun ini karena tampil beda.
Baca Juga:
Iqbaal Ramadhan Kepergok Marah-Marah ke Wanita Hingga Disensor, Kenapa?
Tak sedikit yang menyanjungnya karena Iqbaal jadi terlihat imut.
Ada juga yang bilang pemain Dilan ini jadi cantik.
"Cutie," komentar netizen disertai emoji penuh cinta.
Baca Juga:
Jarang Diumbar, Iqbaal Ramadhan Buka-bukaan Soal Pacar LDR-nya
"Ih cantik," komentar netizen dengan emoji nangis.
Netizen lain juga ada yang berkomentar gaya rambut Iqbaal jadi mirip Amanda Manopo dan Vanesha Prescilla.
"Aku pikir Amanda Manopo," komentar lainnya.
Baca Juga:
Ada Iqbaal Ramadhan, 6 Artis Kuliah di Kampus Bergengsi Dunia
"Kenapa mirip @vaneshaass," celetuk yang lain.
Sementara itu fans garis keras Iqbaal Ramadhan tetap berhalu ria memuji idolanya yang kadang dianggap seperti suami onlinenya.
Menurut kamu gimana gaya rambut baru Iqbaal Ramadhan? Cocok nggak?
Berita Terkait
-
Sama-sama Perankan Milea, Ini 8 Adu Gaya Caitlin Halderman vs Vanesha Prescilla
-
Debut Iqbaal Ramadhan Jadi Produser, Ini Sinopsis Film Perayaan Mati Rasa
-
Ada Asnawi Mangkualam, Ini 10 Pria yang Pernah Dekat dengan Steffi Zamora
-
8 Potret Wisuda Iqbaal Ramadhan dari Monash University, Gayanya Kece Badai
-
Nyanyi Lagu Justin Bieber Pakai Syal Palestina, Iqbaal Ramadhan Minta Maaf
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya