Matamata.com - Raffi Ahmad kembali menuai pujian atas pencapaian yang berhasil diraihnya saat ini. Suami Nagita Slavina tersebut berhasil menjalin kerjasama dengan maskapai Garuda Indonesia.
Bagi Raffi Ahmad, bisa bekerjasama dengan maskapai Garuda Indonesia seperti mimpi. Ia tak menyangka bisa sampai di titik ini.
''Slide Geserrrr dan Zoom !!!!
Kaya Mimpiiiiiii
@garuda.indonesia
Terbang Nyaman dan Aman dengan @garuda.indonesia ..... ,'' tulis Raffi Ahmad dalam unggahannya.
Di dalam unggahan terbarunya, Raffi Ahmad, Nagita Slavina, dan Rafathar berpose bersama di depan maskapai Garuda Indonesia. Di badan pesawat tersebut tertulis logo RANS.
Senyum Raffi Ahmad tak lepas dari wajahnya mengetahui logo tersebut akan terlihat saat pesawat itu terbang mengudara.
Bukan untuk kali pertama, Raffi Ahmad sebelumnya juga kerap menjalin kerjasama dengan brand-brand ternama. Tak heran jika pencapaian Raffi Ahmad ini sampai membuat takjub sederet artis.
''Hahahhaha kerennnn bossqueeeeee ,'' @
baimwong.
''Selamat dan sukses terus Bro.. ..,'' @ardibakrie.
''OMG THIS IS SO COOL KEREN BANGET KAKK GOALS BANGET,'' @sunnydahye.
Berita Terkait
-
Musim Haji 2026, Garuda Indonesia Siapkan 15 Armada untuk 102 Ribu Jemaah
-
Gibran Rakabuming Apresiasi Konser Amal dan Film Timur untuk Korban Bencana Sumatera
-
Peduli Bencana Alam di Sumatera, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Kirim Bantuan Rp15 Miliar
-
Raffi Ahmad Tegaskan Storytelling Jadi Kunci Eratkan Hubungan Orang Tua dan Anak
-
Beri Hadiah Ratusan Juta, Raffi Ahmad dan Nagita Gandeng Legenda Sepak Bola Italia di 'Padel Wars'
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
Bandit Tayang Perdana di JAFF 2025: Drama Aksi tentang Pelarian & Balas Dendam
-
Bukan Sekadar Nostalgia: Ini 3 Alasan Setting Film 'Rangga & Cinta' Tetap di Tahun 2000-an
-
LAKON Indonesia Membawa Warisan dan Inovasi ke Panggung Utama Osaka World Expo
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
-
Tak Perlu Bingung, Ini 5 Tips Mengunjungi Universal Studio Japan Saat Peak Season