Matamata.com - Pandemi Corona Covid-19 menyisakan cerita pilu bagi penyanyi Pinkan Mambo. Gara-gara diteror debt collector, pelantun lagu kekasih yang Tak Dianggap ini pun stres.
"Sofa aku mau diambil sama debt collector, mobil aku. Aku nangis karena nggak mau diambil sofa aku dan mobil aku. Nanti kan susah kemana-mana," kata Pinkan Mambo di kawasan Jalan Tendean, Jakarta Selatan, Jumat (11/9/2020).
Alhasil Pinkan Mambo stres berat. saking depresinya, dia merasa telah mati.
"Kalau dikejar debt collector itu paling ngeri. Sudah mukanya seram, didatangin ke mana-mana sampai kepala kita poltak. Malu banget. Sudah kayak dunia mau runtuh. Malu banget," lanjut Pinkan Mambo.
Perempuan 39 tahun ini akhirnya putar otak demi tak disatroni penagih utang. Bahkan dia mengaku takut masuk bui.
"Aku takut dipenjara, jadi nggak bisa ketemu anak. Pokoknya pikiran gue sudah kemana-mana deh," tuturnya.
Saat itu lah Pinkan Mambo kepikiran berjualan pisang goreng.
"Ya kan aku suka pisang, terutama yang gede-gede. Terus pisang itu enak. Aku juga hobi goreng pisang. Dari situ aku bisa menghasilkan," tuturnya.
Berita Terkait
-
Sambil Menangis, Randy Pangalila Curhat Pernah Dikejar Debt Collector Gegara Terlilit Hutang
-
Netizen Bingung Agama Pinkan Mambo: Masih Kristen Nggak Nih Orang?
-
Drama Apa Lagi Ini? Pinkan Mambo Akui Menyesal Dinikahi Arya Khan, Ramalan Hard Gumay Mulai Terbukti!
-
Arya Khan Ajak Anaknya Makan Jengkol dan Usam, Pinkan Mambo Ngegas: Makanan Orang Miskin
-
Terkenal Sebagai Petani Singkong, Suami Pinkan Mambo Mampu Hasilkan Uang Triliunan: Gue Sih Ragu
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas