Matamata.com - Bunga Citra Lestari (BCL) mendadak menjadi sorotan netizen dunia maya terutama oleh kaum hawa. Ini setelah dirinya dengan sadar membahas soal perselingkuhan.
Dalam cuplikan video YouTube yang kemudian diunggah akun gosip Instagram, BCL mengungkapkan lebih memilih suami selingkuh daripada meninggal dunia.
"Kalau orang nanya, kasarnya nih, mendingan suami lo selingkuh apa meninggal?" ucap ibu satu anak ini. "Ya mendingan suami gue selingkuh, mendingan suami gue diambil orang lain. Kalau gue," katanya pada Danie Mananta yang jadi lawan bicaranya saat itu.
Bukan tanpa alasan, pelantun Cinta Sejati ini berkata seperti itu karena menurutnya kalau suaminya selingkuh berarti masih ada di dunia.
Baginya, ketika seseorang menikah dan sangat mencintai pasangannya. Ia akan ikut bahagia ketika pasangannya bahagia meski bukan dengan dirinya.
Walaupun dirinya juga tak menutupi kemungkinan jika diselingkuhi juga sakit hati.
Lagi-lagi BCL juga menekankan itu pendapatnya dan menyakini kalau setiap orang punya pemikiran sendiri soal hal tersebut.
Hanya saja omongan BCL ini malah menjadi perdebatan netizen di dunia maya.
Ada yang menilai kalau BCL akan punya pandangan lain ketika benar-benar suaminya selingkuh.
Beberapa yang lain juga berkomentar kalau sebenarnya antara selingkuh dan meninggal bukan hal yang bisa dibandingkan.
"Setiap orang pnya prinsip yg berbeda.. klo gw lbh setuju ke Bcl," komentar netizen.
"Kalo gue lebih pilih meninggal, daripada harus diselingkuhin . Karna sakit hati nya nyata buat diri sendiri sm anak, nanti jg bakal jadi benci lama lama, tapi kalo ditinggal keadaan meninggal cinta nya akan selalu dikenang, meninggalkan kenangan indah bukan kenangan pait. Kalo gue," komentar netizen beda pendapat.
"Orang yang ditinggal meninggal suaminya pasti milih diselingkuhi. tapi orang yang tau rasanya diselingkuhi pasti milih dianya meninggal," komentar yang lain.
"Membandingkan 2 hal yang beda jalur," celetuk netizen lainnya.
Kalau pendapat kamu gimana guys?
Berita Terkait
-
Audisi Indonesian Idol Season XIII Peserta Membludak, Maia Estianty: Di Musim Ini Banyak Cowok yang Bagus
-
BCL Pamer Foto Liburan di Roma, Wajah Tiko Aryawardhana Jadi Sorotan
-
Kini Plesiran di Italia, BCL Tetap Bahagia dan Dukung Tiko Aryawardhana Usai Dipolisikan Mantan Istri
-
Kasus Penggelapan Dana Disorot, Tiko Aryawardana Nikmati Liburan di Hotel Italia Seharga Ratusan Juta Per Malam
-
Kasusnya Naik Penyidikan, Tiko Aryawardhana Suami BCL Terancam 5 Tahun Penjara
Terpopuler
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
Terkini
-
Bandit Tayang Perdana di JAFF 2025: Drama Aksi tentang Pelarian & Balas Dendam
-
Bukan Sekadar Nostalgia: Ini 3 Alasan Setting Film 'Rangga & Cinta' Tetap di Tahun 2000-an
-
LAKON Indonesia Membawa Warisan dan Inovasi ke Panggung Utama Osaka World Expo
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
-
Tak Perlu Bingung, Ini 5 Tips Mengunjungi Universal Studio Japan Saat Peak Season