Matamata.com - Young Lex tuai perhatian fans Kpop pasca mengunggah video klip lagu Raja Terakhir pada hari Senin (8/3) lalu. Hal ini karena adegan demi adegan yang tampak pada video klip tersebut mirip dengan lagu Lit dari Lay EXO.
Video klip Lit dari Lay EXO sendiri diunggah sejak 9 bulan lalu. Banyak netizen yang menyadari banyak kesamaan dalam dua video klip tersebut.
Nggak hanya itu saja, Young Lex tampak meledek fans Kpop yang mengatakan dirinya plagiat. Ia menandai komentar 'Fans Kpop otak micin akan bilang ini plagiat'.
Baca Juga:
Foto Bareng Jessica Iskandar di Pantai, Posisi Tangan Young Lex Disorot
Hal ini lantas menuai ragam komentar pedas fans Kpop. Banyak yang marah pada Young Lex karena menandai komentar tersebut meski saat ini telah dihapus.
Gara-gara hal ini, nama Young Lex langsung trending Twitter bersamaan dengan Respect Zhang Yixing. Bahkan, video klip Young Lex yang mirip dengan Lay EXO sampai disorot media Korea Selatan, Koreaboo dengan judul 'Rapper Indonesia plagiat Musik Video Lay EXO'.
Beberapa netizen pun ramai berkomentar soal plagiat ini. Banyak yang kecewa dengan Young Lex melakukan plagiat sampai disorot media Korea Selatan.
Baca Juga:
Nggak Munafik, Nikita Mirzani dan Young Lex Akui Pernah Cicipi Narkoba
"Malu-maluin banget," kata netizen malu.
"Yang bikin orang males hargain karya anak bangsa tu modelan begini, kaga kreatip, dah plagiat pake acara ngatain lagi, semoga aja studio Lay bertindak tegas di atas hukum, biar kapok!!" sahut netizen.
"Ni orang agak-agak ya, udah salah masih aja ngotot," ujar lainnya.
Baca Juga:
Sempat Sindir Anya Geraldine, Young Lex Buka Suara Lagi
Wah, gimana nih kalau kamu lihat musik video Young Lex Raja Terakhir sama Lit dari Lay EXO. Mirip banget nggak?
Berita Terkait
-
Lirik Lagu Aku Memilihmu - Brisia Jodie ft. Fabio Ansher, Single Terbaru
-
Lirik Lagu Interaksi - Tulus, Trending di Youtube
-
8 Artis Disorot Media Asing, Lina Mukherjee Bangga Go International Gegara Makan Babi
-
7 Artis Indonesia Pernah Disorot Media Asing, Ria Ricis Dicap Bikin Malu
-
7 Artis Indonesia Disorot Media Asing, Terbaru Aksi Ria Ricis Bawa Anak Naik Jetski
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya