Matamata.com - Aurel Hermansyah geram dituding menjadi anak yang suka melawan dan memaki orang tua. Bahkan, Aurel sampai curhat panjang lebar mengenai banyak orang yang menganggap dirinya kurang ajar pada orang tua.
Namun, di luar dugaan, sikap Krisdayanti bisa membuat Aurel Hermansyah lebih tenang. Dengan penuh kesabaran, KD memberikan nasihat untuk anak kandungnya tersebut.
Krisdayanti meminta agar anaknya fokus pada hari pernikahannya. Istri Raul Lemos itu juga juga berharap Aurel bisa lebih tenang menghadapi segala cobaan.
Baca Juga:
Krisdayanti Ungkap Kerasnya Aurel Hermansyah: Marahnya sampai Kebawa Mimpi
"FOCUS HARI BESAR KAKAK YAAAA. LUASKAN BAHAGIA DALAM DIRI KAKAK YANG TERPENTING, Tumbuh dengan ketenangan dalam hati, kakak anak manis yang mandiri, menanti berkah untuk rumah tangga kakak nanti. Allah pasti hadir untuk kakak," komentar Krisdayanti.
Diberitakan sebelumnya, Aurel Hermansyah meluapkan kemarahannya usai mendengar kabar miring mengenai hubungannya dengan orang tua, termasuk sang ibu kandung, Krisdayanti. Sampai-sampai, Aurel Hermansyah meminta agar orang-orang diam, terutama mereka yang tidak tahu apa-apa mengenai kisah hidupnya sejak kecil.
"Tolong buat yg tidak tahu apa-apa, apa lagi kisah hidup aku dari kecil sampai besar. jangan merasa paling tau.. kalau aku anak yang berdosa, apa pernah aku melawan orang tua, apa pernah aku memaki orang tuaku?" tulis Aurel Hermansyah.
Baca Juga:
8 Potret Masa Lalu Krisdayanti dan Aurel Hermansyah Kecil, Penuh Kehangatan
Kemudian, Aurel Hermansyah menjelaskan bahwa ia dan Azriel selama ini mempunyai hubungan baik dengan Krisdayanti. Sebagai bukti, Aurel dan Azriel Hermansyah dengan penuh ketulusan datang ke pernikahan Krisdayanti dan Raul Lemos.
Aurel berharap agar tidak ada lagi orang yang memperkeruh keadaan supaya ia bisa lebih fokus mempersiapkan pernikahan.
"Bahkan aku dan jiel hadir di pernikahan ibuku dengan senyuman, dan selama ini aku diam dan tidak pernah menceritakan apapun dan kepada siapapun? apa selalu anak yang jadi salah?" tanya Aurel.
Baca Juga:
Krisdayanti Tak Ajak Anak di Lamaran Aurel, Ternyata Dilarang Raul Lemos
"Jujur belakangan ini aku tidak pernah membaca dan melihat social media apapun karna aku ingin fokus di acara pernihakan ku. Tolong buat teman-teman jangan memperkeruh keadaan yang sudah Baik ini. Buat pihak-pihak yang memang sayang sama aku tolong support aku dengan baik dan bahagia, biar tidak ada drama-drama lain," imbuhnya.
Berita Terkait
-
Ricky Harun Ngetop Jadi Konten Kreator, Masuk Nominasi TikTok Awards Indonesia 2024
-
Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar Jualan Cemilan Gorengan Kocok Harga Belasan Ribu, Tekstur Gak Bikin Sakit Gigi
-
Ancam Culik Wartawan, Bodyguard Atta Halilintar Dilaporkan ke Polisi
-
Gen Halilintar Telat Datang di Tedhak Siten Azura, Ekspresi Aurel Dikasihani: Dalam Hati Pasti Sakit Banget
-
Tompi Meradang ke Tim Atta Halilintar usai Jadi Korban Konten Pamer, Singgung soal Makhluk Bodoh
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas