Matamata.com - Kiwil baru-baru ini berbincang dengan Feni Rose perihal rumah tangganya. Pada satu momen, Feni Rose menanyakan soal alasan Kiwil yang ingin mempunyai istri lebih dari satu.
"Kenapa mas Kiwil tidak bisa menerima istri satu? Kenapa harus ada satu lagi?" tanya Feni Rose.
Menanggapi pertanyaan itu, Kiwil langsung membuat sebuah analogi. Ia secara blak-blakan menyebut istri sama seperti mobil.
Baca Juga:
Kepiluan Rohimah Dipoligami Kiwil, Lagi Hamil 9 Bulan saat Tahu Suami Nikah
"Bicara soal istri, gua boleh nggak ngomong analogi yang lain. Mobil. Mau nggak bini dikasih mobil satu? Nggak mungkin, karena banyak teman-teman gue juga begitu. Besok gue pengin punya mobil ini, gua ganti ini," jawab Kiwil.
Feni Rose lantas heran pada Kiwil yang menganalogikan manusia dengan benda. "Kenapa analoginya benda?" tanya Feni Rose.
"Karena harus punya pilihan. Gue nggak pernah menolak apa yang dikasih ke gua. Bukan berarti gua nyari. Gue udah dapet mobil ini, mobil itu, tapi yang gua harapin di mobil-mobil itu nggak ada," kata Kiwil.
Baca Juga:
Sempat Was-was, Rochimah Ungkap Aktivitas Kiwil saat Menginap di Rumahnya
Selanjutnya, Feni Rose penasaran terhadap tujuan Kiwil dalam mencari istri.
"Apa sih yang dicari mas Kiwil dari seorang istri? Jangan nunjuk!" ujar Feni Rose penasaran.
"Satu, taat sama suami. Dengerin suami ngomong," jawab Kiwil.
Baca Juga:
Venti Figianti Mantap Bercerai dari Kiwil: Kasihan Diri Sendiri
"Dengan mas Kiwil ditaati, apa yang mas Kiwil rasakan?" tanya Feni Rose lagi.
"Ya nyaman aja karena dari dulu kan gua pekerja keras. Hargai itu. Gue 17 tahun menikah sama Meggy. Gua dibilang suami yang nggak bertanggung jawab, nggak kasih apa-apa. Gue sama Rochimah dibilang nggak bertanggung jawab," ujar Kiwil.
Ucapan Kiwil itu rupanya membuat banyak netizen kesal. Mereka mencibir ucapan Kiwil dan menyebut Kiwil tak pantas mengeluarkan sederet pernyataannya tersebut.
"Yang cakep lebih kaya lebih mapan lebih muda aja kagak gini-gini amat," tulis netizen.
"Wkwk.. arahnya gak jelas, bingung," timpal lainnya.
"Sok gantengg banget....eneg bener Ariel NOAH aja jomblo ga belagu cuyyyyy," ujar yang lain.
Berita Terkait
-
Feni Rose Blak-blakan Curigai Rumah Tangga Ria Ricis Dan Teuku Ryan Retak: Lho Kok Bisa?
-
Gaya Hijab Geni Faruk Jadi Omongan, Auto Dibandingkan dengan Feni Rose: Model Jilbab Negara Mana Sih?
-
Nangis Curhat Buka Cadar untuk Kerja, Inara Rusli Malah Dihina Lebay: Si Paling Ngurus Anak!
-
Rohimah Punya Pacar Baru setelah Rumah Laku, Diwanti-wanti Feni Rose: Hati-hati Minta Pendapatan
-
Rohimah Mantan Istri Kiwil Pamer Potret Bareng Pacar Baru, Gercep Diperingati: Jangan Terlalu Percaya
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya