Matamata.com - Baru-baru ini Nikita Mirzani membuat Instagram Story untuk menyindir sosok yang meminta honor Rp30 juta untuk tampil di YouTube. Banyak yang menduga Nikita menyentil ayah Vanessa Angel, Doddy Sudrajat.
"Ya kali diundang Langit Entertainment minta Rp 30 juta. Emang elu siapa," begitu bunyi unggahan Nikita Mirzani di Instagram Story, Rabu (1/12/2021).
Namun rupanya dugaan tersebut salah. Saat siaran langsung Instagram belum lama ini, Nikita Mirzani menegaskan bahwa sosok yang dimaksud dalam unggahannya bukan Doddy.
Baca Juga:
Ben Joshua Bongkar Jasa Besar Raffi Ahmad: Dia Baiknya Bukan Kaleng-Kaleng!
"Rp 30 juta itu bukan si Doddy, kenapa Doddy yang kesindir? Dih aneh," ujar Nikita Mirzani sewaktu live Instagram.
Sebaliknya, Nikita Mirzani justru mengatakan permintaan itu datang dari adik mendiang Bibi Ardiansyah. Ia berani mengatakan hal tersebut lantaran mendengar sendiri dari tim yang hendak mengundang adik Bibi.
"Bukan Doddy, adiknya Bibi yang cowok sama yang cewek, Fuji. Dapat info dari para tim (YouTube) Langit Entertainment. Mereka telpon secara langsung," lanjut ibu tiga anak itu.
Baca Juga:
Gangga Kusuma Lahir di Keluarga Beda Agama, Ungkap Nama Asli yang Islami
Tayangan live Nikita Mirzani lantas menuai beragam komentar usai diunggah kembali salah satu akun YouTube pada Rabu (1/12/2021). Sejumlah warganet yang memaklumi permintaan tersebut.
"Sah-sah saja dimintain duit, sama-sama untung kan? Dapat konten dengan viewers bisa jutaan. Lah terus narasumbernya sukarela gitu? Hebat betul," kata seorang warganet. "Ya nggak apa-apa, itu hak mereka, kan kerja. Terpenting nggak merebut hak anak yatim," tutur yang lain.
Nikita Mirzani memang tidak menyebutkan nama Doddy Sudrajat dalam unggahannya. Sosok ayah Vanessa mendadak terseret usai pedangdut Tiara Marleen ikut menuliskan komentar.
Baca Juga:
Ahli Tarot Baca Aura Dua Adik Vanessa Angel, Prediksi Kariernya Mengejutkan
"Gara-gara mau ngundang ayah Vanessa, nggak bisa si..," tulis Tiara Marleen di Instagram Story.
Sementara itu, Nikita Mirzani belakangan ikut buka suara tentang kisruh keluarga Vanessa Angel. Ia bahkan sempat dengan lantang menyebutkan bahwa Doddy bukan ayah kandung Vanessa.
Baca Juga:
10 Pesona Anya Geraldine si Pelakor di Layangan Putus
Berita Terkait
-
Daripada Nimbrung Urusan Orang Lain, Nikita Mirzani Sarankan Fitri Salhuteru Beli Kain Kafan Untuk Persiapan Nanti
-
Pergi Umrah, Nikita Mirzani Tetap Ogah Damai dengan Keluarga Badjideh: Gak Ada Urusan!
-
Keras! Nikita Mirzani Sindir Ustaz Hanan Attaki usai Wanda Hara Minta Maaf: Gara-gara Elu Nih!
-
Sindir Ibadah Haji Nagita Slavina, Nikita Mirzani soal Wanda Hara Nyamar Pakai Cadar di Kajian Hanan Attaki: Sadar, Lo Tuh Salah!
-
Nikita Mirzani Geram dengan Artis yang Malu Akui Operasi Plastik Demi Kecantikan
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas