Matamata.com - Mahar di pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono tengah menjadi sorotan netizen. Kabarnya, di pernikahan tersebut, putra bungsu Presiden Joko Widodo (Jokowi) itu akan memberikan mahar Rp300 ribu.
Usut punya usut, ada makna khusus dari nominal mahar yang diberikan Kaesang untuk Erina. Menurutnya, mereka sama-sama anak ketiga di keluarga masing-masing.
"Saya anak ketiga, Erina juga anak ketiga, sama," kata Kaesang Pangarep dikutip dari tayangan YouTube Berita Surakarta, Kamis (8/12/2022).
Baca Juga:
5 Aturan Tamu Undangan di Pernikahan Kaesang-Erina, 4 Larangan dan 1 Kewajiban
Namun, rencananya Kaesang akan memberi tambahan mahar nantinya. Disinggung soal tambahnnya, adik Gibran Rakabuming Raka itu mengelak membocorkan.
"Ada tambahan mahar. Nanti, nanti tiga hari lagi, sabar," ucapnya.
Soal mahar tambahan tersebut, Kaesang Pangarep juga membantah itu merupakan permintaan dari Erina Gudono. Menurut Kaesang, calon istrinya termasuk perempuan yang tak banyak mau, sehingga semua atas inisiatifnya.
Baca Juga:
Jokowi Undang Orang Nomor 1 di Arab untuk Hadiri Pernikahan Kaesang Pangarep, Siapa?
"Nggak (bukan permintaan Erina), semua saya, Erina mah tidak neko-neko dikasih Rp 1000 juga mau," ujar Kaesang Pangarep.
Sebagai informasi, pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono bakal berlangsung pada 10 Desember 2022 di kawasan Royal Ambarrukmo Hotel Yogyakarta.
Sehari setelahnya, digelar resepsi di Pura Mangkunegaran, Solo. Sekitar 3000 undangan akan hadir dalam pernikahannya itu.
Baca Juga:
Kaesang Ditanya Mau Punya Berapa Anak dari Erina, Reaksinya Tak Terduga: Tumben!
Ribuan tamu undangan yang bakal menghadiri prosesi tasyakuran resepsi pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono di Pura Mangkunegaran Solo nantinya dilarang memakai busana batik bermotif parang lereng. Motif tersebut dilarang lantaran hanya khusus dipakai adipati dan keluarga Pura Mangkunegaran Solo.
Video yang Mungkin Anda Sukai
Baca Juga:
Ditanya Soal Bulan Madu Kemana, Jawaban Kaesang Lagi-Lagi Bikin Ngakak: Jangan Ikut!
Berita Terkait
-
Dukung Pariwisata, Kaesang Pangarep Rekomendasikan Hanok Herison Pegiai, Jadi Calon Bupati Paniai
-
Berharap Jokowi Jadi Saksi Nikah, Thariq Halilintar Beberkan Bulan Pernikahannya
-
Kaesang Pangarep Disebut Akan Maju Pilgub DKI, Kok Felicia Tissue yang Banjir Ucapan Selamat?
-
Erina Gudono dan Kaesang Pangarep Rahasiakan Jenis Kelamin Calon Anaknya, Ini Sebabnya
-
Erina Gudono Hamil Calon Anak Pertama, Kaesang Beri Umrah Gratis Bagi Pemenang, Ini Syaratnya
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Hari Pertama Tayang, Film Danyang Mahar Tukar Nyawa Hadiri Lebih Dari 800 Show Bioskop dengan Promo Spesial
-
Rizky Febian dan Mahalini Ramaikan Konser Lifetime Tribute To Chrisye
-
Konser Mozart dari Madras, AR Rahman Pindah Lokasi dari Candi Prambanan ke Jakarta
-
Lewat Event Wonderlab, Genexyz Membuka Portal di Jakarta ke Dunia Baru
-
Jadi Bridesmaid di Pernikahan Beby Tsabina, Penampilan Syifa Hadju Paling Bersinar